Penelitian dan Evaluasi Pendidikan (PEP) (S2)

Profil Singkat

PEP merupakan salah satu Program Studi di Pascasarjana UNNES yang diselenggarakan sejak tahun 2010. Berdasarkan SK BAN PT No. 1325/SK/BAN-PT/Akred/M/V/2019 tertanggal 07 Mei 2019, telah memperoleh predikat prodi dengan akreditasi A. Prodi PEP fokus menghasilkan lulusan dalam bidang penelitian dan evaluasi pendidikan yang mampu memberikan layanan profesional, tangguh dan santun melalui kegiatan pemberdayaan masyarakat dengan tetap berwawasan konservasi.

Prodi PEP Bertujuan untuk menghasilan lulusan magister yang mempunya kompetensi sebagai berikut

(1) .Menghasilkan lulusan profesional yang menguasai bidang penelitian dan evaluasi pendidikan secara kontekstual, berbasis teknologi informasi dan komunikasi, serta berwawasan konservasi;

(2). Menghasilkan karya ilmu pengetahuan, penelitian dan evaluasi pendidikan yang berwawasan konservasi berbasis teori pendidikan dan tema terkini; dan

(3). Mewujudkan pengelolaan Program Studi Magister PEP Pascasarjana UNNES melalui pengabdian kepada masyarakat dan kerjasama dengan stakeholder sebagai implementasi hasi penelitian dan evaluasi.

Akreditasi

Akreditasi A

SK BAN PT No. 1325/SK/BAN-PT/Akred/M/V/2019

Tanggal berakhir akreditasi: 07/05/2024

Gelar Lulusan

Magister Pendidikan (M.Pd.)

Profil Lulusan

  1. Pendidik. Profil lulusan sebagai pendidik mengacu pada penguasaan konsep pendidikan secara utuh, dan mampu menggunakannya untuk menjawab masalah pendidikan. Disamping itu sebagai pendidik lulusan PEP harus mampu membimbing, dan mengaplikasikan model pembelajaran inovatif, dengan tetap taat pada etika profesi serta secara spesifik mampu mengembangkan penelitian dan evaluasi berbasis IT. 
  2. Peneliti. Profil lulusan sebagai peneliti mengacu pada penguasaan konsep penelitian, serta memiliki kemampuan memanfaatkan pengetahuannya untuk pengembangan ilmu, terampil melakukan kegiatan penelitian sesuai dengan perkembangan jaman dan mengkomunikasikan hasilnya pada tingkat nasional dan internasional.
  3. Tenaga Ahli. Profil lulusan PEP sebagai tenaga ahli mengacu pada kemampuan memanfaatkan bidang penelitian yang telah dikuasai sebagai landasan bagi pengembangan ilmu di bidang keahliannya. Lulusan PEP juga harus mampu menerapkan bidang Penelitian, evaluasi dan konsultan yang menjadi bidang keahliannya sebagai acuan dalam memecahkan masalah-masalah pendidikan dan non pendidikan yang berkembang di masyarakat dengan tetap memperhatikan keseimbangan antara kemampuan teknis (technical know-how) dan kemampuan manajerial (managerial know-how) dalam kinerja profesional.

Mitra Kerjasama Dalam Negeri

  1. Prodi PEP (UNY, UNJ, UNDIKSHA, UNM, UHAMKA, UST)
  2. BRIN Jakarta
  3. LP2M UNY
  4. Fakultas Psikologi UGM

Mitra Kerjasama Luar Negeri

  1. UKM Malaysia
  2. Universiti Putra Malaysia
  3. University Sain Islam Malaysia
  4. Kasetsart University Malaysia

Mitra Kerjasama dengan Industri

  • PT. Djarum Kudus

Fasilitas Unggulan

  1. Laboratorium komputer Olah Data
  2. Laboratorium Analisis Data

Daftar Riset

  1. Solving mathematical word problems using dynamic assessment for scaffolding construction (Prof. Kartono)
  2. Evaluating ICT literacy: Physics ICT test based on Scratch Programming for high school students (Prof. Ani Rusilowati)
  3. Developing Instruments Assessment of Students’ Critical Thinking and Communication Skills in Biology Learning Using Hybrid Learning Models in 3T Areas (Prof. Wiwi Isnaeni)
  4. PELAKSANAAN EVALUASI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DI SMP 1 JEKULO KUDUS PADA MASA PANDEMI COVID-19 (Dr. Wahyu Lesatari)
  5. Validity and Reliability of Chemical Test Instruments for Acid and Base Solutions Oriented Generic Skills Science (Dr. Endang Susilaningsih)
  6. EVALUATING THE IMPACT OF AUDIO-VISUAL MEDIA ON LEARNING OUTCOMES OF DRAWING ORTHOGRAPHIC PROJECTIONS (Prof. M. Khumaedi) -DEVELOPING PHYSICS GRAPH LEARNING MEDIA IN THE CONCEPT OF KINEMATICS AND ITS ASSESSMENT USING TUG-K (TEST OF UNDERSTANDING GRAPHS IN KINEMATICS) (Prof. Supriyadi)
  7. Needs Analysis of Development of Critical Thinking Skills Assessment Instruments on Vocational School English Subjects (Prof. Supriyadi)

Kegiatan Unggulan

  1. Kajian asesmen diagostik kognitif dan nonkognitif tingkat SD, SMP dan SMA
  2. Workshop penulisan jurnal ilmiah dan Workshop Olah Data dan Analisis Data

Kepakaran Dosen

  1. Prof. Dr. Supriyadi, M.Si – Metode eksplorasi sumber daya alam dan lingkungan
  2. Prof. Dr. Ani Rusilowati, M.Pd – Evaluasi Pengajaran
  3. Prof. Dr. Kartono, M.Si – Evaluasi Proses dan Hasil Belajar Matematika
  4. Prof. Dr. Endang Susilaningsih, M.Pd – Evaluasi Pembelajaran
  5. Prof. Dr. Muhammad Khumaedi, M.Si – Penelitian dan Evaluasi Pendidikan Kejuruan
  6. Prof. Dr. Wiwi Isnaeni, M.S – Fisiologi Hewan
  7. Dr. Wahyu Lestari, M.Pd – Metodologi Penelitian

Daftar Mata Kuliah Program Studi

Program Studi Nama Mata Kuliah SKS Model Pembelajaran
Penelitian dan Evaluasi Pendidikan S2 Filsafat Ilmu 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Pengukuran dan Evaluasi 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Landasan Kependidikan 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Bahasa Inggris 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Metodologi Penelitian Kuantitatif 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Metodologi Penelitian Kualitatif 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Studi Jurnal 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Teknologi Informatika dan Komunikasi Pendidikan 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Analisis Data Kualitatif 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Teori Tes 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Pengembangan Instrumen Standar 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Metode Penelitian Campuran 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Penelitian dan Pengembangan Inovasi Pendidikan 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Penilaian Otentik 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Penelitian Tindakan 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Teori Respon Butir 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Evaluasi Program 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Pengembangan Evaluasi Berbasis IT 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Analisis dan Pengembangan Kurikulum 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Perencanaan dan Pembiayaan Pendidikan 2 Teori
Pendidikan Dasar S2 Seminar Proposal 2 Teori

Kontak

Kampus Sekolah Pascasarjana

Kampus Bendan Jl. Lamongan Tengah No.2 Bendan Ngisor

web: pps.unnes.ac.id

telp: (024) 8440516

WA: 085742728359

email: [email protected]

 

Ka.Prodi

Prof. Dr. Supriyadi, M.Si

email: [email protected]

Pendaftaran

Universitas Negeri Semarang/Penelitian dan Evaluasi Pendidikan (PEP) (S2)

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.