Akomodir Suara Mahasiswa Untuk Kesinambungan Harapan Antara Dosen Dengan Mahasiswa

Universitas Negeri Semarang > Faculty of Social Sciences and Political Science > Berita > Akomodir Suara Mahasiswa Untuk Kesinambungan Harapan Antara Dosen Dengan Mahasiswa

Semarang, FIS UNNES. Asma Luthfi, S. Th. I., M. Hum., Ketua Jurusan Sosiologi Antroplogi FIS UNNES menjadi pembina Apel Senin pagi, 20 September 2021 yang dilaksanakan secara daring melalui zoom meeting. Apel Senin pagi tersebut diikuti oleh seluruh jajaran pimpinan di lingkungan FIS UNNES yang terdiri dari dekan, para wakil dekan, seluruh pengurus jurusan/Prodi, seluruh dosen, korbag, subkorbag, dan seluruh tendik. Bertindak sebagai petugas apel virtual adalah: Pembawa acara Noviani Achmad Putri, pembaca naskah Pancasila oleh Harto Wicaksono, pembaca pembukaan UUD 1945 oleh Anif Eko Trisnadi,  Pembacaan Sapta Prasetya KORPRI oleh Fredy Hermanto , dan pembaca doa oleh Munadi. Hadir juga para profesor di lingkungan FIS.

Bu Asma, dalam sambutannya menyampaikan beberapa hal, terutama yang berkaitan dengan kegiatan akademik dan capaian kinerja dosen dan tenaga kependidikan.

“Tidak terasa kita sudah masuk minggu ke 5 perkuliahan, dan ada beberapa hal yang perlu kami sampaikan terkait dengan bagaimana proses pelaksanaan akademik di lingkungan FIS UNNES, terutama terkait dengan pencapaian target IKU universitas yang perlu kita perhatikan bersama-sama, baik di tingkat fungsionaris jurusan maupun di tingkat dosen dan tenaga kependidikan”.

Beberapa IKU target itu sudah dilaksanakan oleh bapak ibu civitas akademika di FIS, akan tetapi ada beberapa hal yang perlu ditingkatkan kembali. Terkait pelaksanaan MBKM di bidang 1 yang dilaksanakan di FIS baik yang di dalam negeri maupun luar negeri, masing-masing prodi telah melakukan berbagai macam kegiatan MBKM seperti pertukaran mahasiswa dan pertukaran mengajar, magang, studi independen, dan membangun desa. Tentunya ini merupakan bagian dari pencapaian IKU serta bagaimana aktualisasi dari MBKM kita untuk meningkatkan kompetensi mahasiswa dan juga bagaimana aktualisasi kampus di syaratkan.

Untuk bidang akademik lain, pimpinan fakultas telah mengingatkan bahwa ada tagihan laporan sementara laporan penelitian dan pengabdian pada masyarakat. Sebagaimana telah diinformasikan oleh gugus penelitian dan pengabdian pada masyarakat, masih asih ada beberapa yang belum melengkapi laporan sementara penelitian dan pengabdian. Maka diharapkan laporan sementara bisa dilengkapi karena akan direkap di universitas.

Kemudian untuk bidang 2, mengingat saat ini bulan september, tak terasa sekitar 3 atau 4 bulan lagi sudah ahir  tahun sehingga realisasi program kerja bisa diakselerasi. Pemutahiran data di MYSAPK terahir tanggal 30 September 2021, maka diharapkan segera dilengkapi.

Untuk bidang 3, ada beberapa kegiatan yang akan dilaksanakan, misalnya di Sosiologi ada kompetisi Sosiologi tingkat nasional ke 7 yang akan dilaksanakan pada bulan Oktober, dan beberapa lomba-lomba di jurusan lain. Berkaitan dengan dinamika kemahasiswaan, disampaikan bahwa perkuliahan daring ini untuk penjadwalan ulang perkuliahan diharapkan bisa mengakomodir suara mahasiswa sehingga ada kesinambungan antara harapan dosen dengan mahasiswa.

Untuk mahasiswa angkatan 2014, saat ini mereka sudah masuk semester 15. Seharusnya sudah DO, tapi mereka mendapatkan dispensasi, diberi kesempatan menyelesaikan studi sampai bulan Februari, oleh karena itu Bapak Ibu dosen pembimbing skripsi, dosen wali, dan fungsionaris jurusan untuk mengakselerasi atau mempercepat pembimbingan untuk mahasiswa angakatan 2014 agar mereka bisa menyelesaikan studinya.

Related Posts

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.