Berita

Category

Rektor Lepas 15 Calon Haji

Lima belas pasang calon haji Universitas negeri Semarang (Unnes) dilepas oleh Rektor Prof Fathur Rokhman, Jumat (6/9), di rektorat kampus Sekaran. Mereka terdiri atas dosen dan tenaga kependidikan. Dari Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) yang akan berangkat ke Tanah Suci dua pasang yakni RA Fadhallah MSi dan Rahmawati Prihastuty Msi. Ahmad Sofwan PhD (FBS), Hariyanto (FIS),...
Read More

Melalui Lukisan Stop Peperangan

Setelah sukses memamerkan karyanya pada pameran yang bertajuk arsitek, perupa dan sketsa kota lama di Semarang Contemporary Art Gallery beberapa bulan lalu, kali ini Sofa Bagus Panuntun mahasiswa jurusan seni rupa Universitas Negeri Semarang (Unnes) kembali memamerkan beberapa lukisannya di Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM) Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Unnes Kampus Sekaran, Kamis malam (5/9)....
Read More

UKM Band Juara I, UKM Ketoprak Terbaik III

Pada malam yang sama, Sabtu 7 September 2013, dua Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) bidang seni di Universitas Negeri Semarang (Unnes) menuai pretasi membanggakan. UKM Band berhasil memenangi Festival Band Asian Beat tingkat nasional dan bakal menjadi wakil Indonesia pada level Asia. Sedangkan UKM Ketoprak dinobatkan sebagai penyaji terbaik III pada gelaran Festival Ketoprak Se-Kota Semarang....
Read More

PNS Harus Miliki Kompetensi Manajerial dan Teknis

Penyusunan Kompetensi dan Penilaian Sasaran Kerja Pegawai Negeri Sipil (PNS) merupakan keniscayaan agar PNS memiliki kompetensi manajerial dan kompetensi teknis. Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) Prof Dr Fathur Rokhman MHum dalam acara lokakarya penyusunan kompetensi dan penilaian sasaran kerja PNS, Sabtu (7/9) di Rektorat kampus Sekaran mengatakan bahwa kompetensi teknis yang harus dimiliki oleh PNS...
Read More

19 Tim PKM Unnes Maju ke Pimnas

Sembilan belas Tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Universitas Negeri Semarang (Unnes), siap  berlaga di Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (Pimnas) XXVI di Universitas Mataram Nusa Tenggara Barat, 9-13 September 2013. Rektor Unnes Prof Dr Fathur Rokhman MHum melepas keberangkatan tim di kampus Sekaran, Jumat (6/9). Pelepasan ditandai dengan penyerahan bendera Unnes oleh Rektor kepada Ketua Tim...
Read More

Pertamina Tawarkan 10 Beasiswa Sobat Bumi

Pertamina Foundation lembaga nirlaba yang didirikan PT Pertamina (Persero) menawarkan  beasiswa kepada 10 mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes). Beasiswa mencakup seluruh biaya kuilah ditambah biaya hidup sebesar Rp 400 ribu per bulan. Tahap akhir seleksi penerima beasiswa dilakukan di Auditorium Kampus Unnes Sekaran, Jumat (6/9). Sebelumnya, sebanyak 153 mahasiswa telah melakukan pendaftaran secara online. Adapun...
Read More

Gubernur Ganjar pun Tertarik Universitas Konservasi

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyatakan ketertarikannya pada Universitas Negeri Semarang (Unnes) sebagai universitas konservasi. Bahkan, dia berniat menggandeng Unnes bersama Pemerintah Kota Semarang dan pihak lain untuk menguatkan ikon Semarang selaras dengan visi konservasi. Pernyataan tersebut disampaikan Gubernur saat menerima Rektor Unnes Prof Dr Fathur Rokhman MHum di ruang kerjanya, Rabu (4/9). Rektor hadir...
Read More

Rektor: Pertahankan “Nilai”

Pembekalan baru berjalan empat hari saja anda sudah mampu menjabarkan 12 bekal untuk terjun ke tiga daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal, apalagi masih ditambah delapan hari lagi pasti kalian akan tambah lebih banyak lagi nilai bekalnya. Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) Prof Fathur Rokhman mengatakan itu saat memberi pengarahan pada peserta pembekalan program Sarjana Mendidik...
Read More

Expo PKM Unnes: Ramaikan September MIPA

Dalam rangka bulan fakultas, sekaligus Dies Natalis Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA)  Unnes yang ke 48, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) MIPA melaksanakan  kegiatan  September MIPA (SM). Acara yang digelar dalam SM pada hari Rabu – Kamis (4-5/9) di lapangan parkir MIPA itu, diantaranya senam konservasi, jalan sehat, karnaval, bazar kuliner, hiburan dan pembagian...
Read More

Clean Government: Perlu Sinergi Lembaga Negara

Orang dengar kata korupsi, tentu sudah biasa, korupsi terjadi dimana-mana. Pejabat Negara masuk bui, wakil rakyat masuk bui, sampai akademisi juga ada yang masuk bui. Siapa yang salah? pelaku atau sistemkah penyebabnya? Keinginan mewujudkan good governance menuju clean government inilah, Fakultas Hukum Unnes menggelar studium general untuk mahasiswa  Rabu (4/9) di Gedung C7 lantai 3...
Read More
1 568 569 570 571 572 741
We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Suggested text: Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

Suggested text: When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

Suggested text: If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

Suggested text: If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Suggested text: Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

Suggested text: If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

Suggested text: If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

Suggested text: If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Suggested text: Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.