Berita

Category

Mudjijono Pensiun Dilepas Rektor

Dosen Fakulkas Ekonomi Drs Mudjijono MSi memasuki purnatugas terhitung 1 Agutus 2014. Dia merupakan pengajar mata kuliah Ekonomi Teori pada program studi Pendidikan Ekonomi. Sebelum mengajar di IKIP Semarang pada 1979, Mudjijono adalah lulusan IKIP Yogyakarta pada tahun 1978. Pendidikannya dilanjutkan pada program magister Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) pada tahun 2000. Rektor Universitas Negeri Semarang...
Read More

Lestarikan Lingkungan, Kodam IV Diponegoro Buat Ribuan Biopori

Panglima Daerah Militer (Pangdam) IV/Diponegoro Mayjen TNI Sunindyo bersama jajarannya membuat lubang biopori di kampus Universitas Negeri Semarang (Unnes) Sekaran Gunungpati, Rabu (24/9). Kegiatan ini merupakan serangkaian kegiatan dalam memperingati HUT TNI ke-69 dan HUT ke-64 Kodam IV/Diponegoro. Kegiatan pembuatan bioproi dipilih karena sesuai dengan visi Kodam IV Dipongeoro untuk turut serta dalam melestarikan lingkungan...
Read More

55 Unit Kegiatan Mahasiswa Ramaikan Unnes Fair 2014

Sebanyak 55 Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Universitas Negeri Semarang (Unnes) mengikuti Unnes Fair 2014 selama dua hari Selasa-Rabu (23-24/9). Pembukaan secara resmi oleh Rektor Prof Dr Fathur Rokhman MHum, Selasa (23/9) di kampus Sekaran, Gunungpati. Ketua pelaksana Tsani Muftih Hidayati melaporkan, acara ini diikuti 55 UKM yang ada di Unnes diantaranya UMK Riptek (pengembangan teknologi),...
Read More

Jalan Panjang Orchida Menjadi Juara

Juara selalu punya “tirakat” khusus sebelum ia berdiri panggung dan menerima piala. Itu pula yang terjadi pada Orchida Septitya Trissatiti. Mahasiswa Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia FBS Unnes ini pun harus melatih dirinya dengan keras sebelum menjadi juara tangkai baca puisi Peksiminas XII di Palangka Raya. Sebagai mahasiswa jurusan bahasa dan sastra, Orchida sudah mengakrabi...
Read More

Inilah Hasil Seleksi Tes Tulis Pramubakti Unnes

Panitia Rekrutmen Tenaga Pramubakti Universitas Negeri Semarang (Unnes) 2014 mengumumkan bahwa hasil tes tertulis sudah dapat dilihat di portal https://rekrutmen.unnes.ac.id. Caranya, Anda login menggunakan username dan sandi yang Anda peroleh saat mendaftar. Panitia menyampaikan, peserta yang lolos seleksi tes tertulis agar mengikuti tes psikotes dan wawancara pada Selasa (23/9) pukul 07.30 WIB di ruang 405...
Read More

Perebutkan 39 Formasi, 189 Orang Ikuti Tes Pramubakti

Sebanyak 189 orang mengikuti tes tertulis dalam rekrutmen pramubakti Universitas Negeri Semarang (Unnes) 2014, Kamis (18/9). Mereka adalah peserta yang telah dinyatakan lulus seleksi adminsitrasi. Mereka mengerjakan Tes Kompetensi Dasar (TKD) sejumlah 90 soal yang terdiri atas Bahasa Indonesia, Pendidikan Kewarganegaraan, dan Sejarah Indonesia untuk memperebutkan 39 formasi yang ditawarkan Unnes. Kepala Bagian Hukum dan...
Read More

Orchida Raih Emas, Robert Ardy Raih Perak

Mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes) meraih hasil baik dalam Pekan Seni Mahasiswa Indonesia Nasional (Peksiminas) XII di Palangka Raya. Dua mahasiswa Unnes yang tergabung bersama kontingan Jawa Tengah, masing-masing meraih emas dan perak. Orchida Septitya Trissatiti menorehkan tinta emas dengan meraih Emas dalam tangkai lomba baca puisi. Adapun Robert Ardy Susetyo berhasil meraih perak pada...
Read More

UKM CLIC Ikuti Jambore Fotografi di Makasar

Fotografer dari UKM Fotografi Alfisyahr Izzati mengikuti Jambore Mahasiswa Fotogafi Indonesia (JMFI) ke VII, 8- 12 September 2014 di Makasar. Acara yang dihadiri lebih dari 190 peserta ini dibuka oleh Wakil Rektor III  Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama Universitas Islam Negeri (UIN) Alaudin Makassar Dr. H. Muh. Natsir Siola, M.A Rumah Foto Makasar (Forum Komunikasi) antar UKM...
Read More

Didukung Tim Unnes, Timnas Woodball Indonesia Raih Emas dan Perak di World Cup Woodball

Tim Nasional Indonesia berhasil tampil baik pada “The 6th World Cup Woodball Championship” di Sanya China. Kejuaraan ini berlangsung pada 5-11 September 2014. Dosen, alumni, dan mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes) memberi kontribusi penting bagi kemenangan tersebut. Pasangan Ahris Sumaryanto dan Ika Yulianingsih berhasil mendapatkan medali emas di nomer pertandingan Stroke Competition Mix Double. Dua...
Read More

Hari Ini, Adhyaksa Dault Bicara tentang Pembangunan Pemuda

Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dr Adhyaksa Dault SH MSi hari ini dijadwalkan berbicara mengenai pembangunan pemuda Indonesia menghadai Generasai Emas 2045, Kamis (18/9) hari ini. Ia akan hadir dalam seminar nasional yang diselenggarakan Universitas Negeri Semarang (Unnes) bersama Akademi Militer (Akmil). Ketua Kwartir Nasional Gerakan Pramuka itu, dalam makalah yang telah diedarkan, membahas...
Read More
1 490 491 492 493 494 741
We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Suggested text: Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

Suggested text: When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

Suggested text: If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

Suggested text: If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Suggested text: Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

Suggested text: If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

Suggested text: If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

Suggested text: If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Suggested text: Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.