Prestasi mahasiswa

Tag

Mahasiswa Unnes Peroleh Rp 3,4 Miliar

Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Universitas Negeri Semarang (Unnes) berhasil lolos 365 proposal tahun 2013 yang didanai oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (DP2M) Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Ditjen Dikti). Alhasil mahasiswa Unnes akan menerima dana sekitar Rp 3,4 miliar dari Ditjen Dikti, karena setiap proposal didanai sekitar Rp 9 juta. Proposal PKM yang lolos...
Read More

Gelar Karya Mahasiswa Unnes Meriah

Mahasiswa Jurusan Teknologi Jasa dan Produksi (TJP) angkatan tahun 2010 Fakultas Teknik (FT) Universitas Negeri semarang (Unnes) mengelar hasil karyanya dibalut dalam kegiatan Gelar Karya, Kamis (23/5) di auditorium kampus Sekaran. Ketua panitia Oka Indah melaporkan kegiatan ini diikuti 106 peserta terdiri atas 47 orang dari gaun, kebaya ((41), Kecantikan (9) dan karakter (9) dari...
Read More

Robot Sutera dan Semut Ijo Unnes Melaju ke Tingkat Nasional

Robot Sutera dan Robot Semut Ijo karya mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes) berhasil melaju ke tingkat nasional dalam Kontes Robot Regional III. Perhelatan tahunan bergengsi dari Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Ditjen Dikti) tersebut diadakan di Gelanggang Olah raga (GOR) Ki Bagoes Hadikusumo, Universitas Islam Indonesia Yogyakarta, Kamis–Sabtu (2-4/5). Kabar membanggakan tersebut datang dari tim robotik Unit...
Read More

Taruna Akmil Kunjungi Unnes

Sebanyak sepuluh Taruna Akademi Militer (Akmil) Magelang melakukan kunjungan ke Universitas Negeri Semarang (Unnes) dalam kegiatan On The Job Training (OJT), Minggu (5/5) malam di Rektorat Kampus Sekaran. Kegiatan OJT menjadi bentuk sinergitas antara Taruna Akmil dan Resimen Mahasiswa (Menwa) 902 Unnes. Sinergitas tersebut dilakukan dalam bentuk audiensi dan tanya jawab antara taruna dan anggota...
Read More

Mahasiswa Bidikmisi Raih Juara III LKTI di Universitas Andalas

Mahasiswa Bidikmisi Universitas Negeri Semarang (Unnes) meraih juara III pada  Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) di Universitas Andalas Padang, beberapa waktu yang lalu. Lomba tersebut digelar oleh Unit Kegiatan Mahasiswa Penalaran (UKMP) dalam serangkaian acara Penalaran Festival (PF) #2 tahun 2013. Lomba yang dilatarbelakangi oleh pentingnya model pembelajaran dalam meningkatkan mutu pembelajaran menyisihkan sepuluh finalis...
Read More

8 Mahasiswa Adu Kebolehan Jadi Mapres Unnes

Delapan mahasiswa terbaik dari delapan fakultas di Universitas Negeri Semarang (Unnes) mengadu kebolehan untuk memperebutkan predikat Mahasiswa Berprestasi (Mapres) Unnes 2013, Rabu (24/4), di rektorat kampus Sekaran. Mereka adalah Yosi Gumala dari Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP), Agus Widodo (FBS), Devia Minggawati (FIS), Bunga Amelia (FMIPA), Nur Rohman Arif (FT), Agam...
Read More

ISEC Resmi Jadi Underbow BEM FIS

Integrated Social English Club (ISEC) secara resmi menjadi underbow Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial (BEM FIS) Universitas Negeri Semarang (Unnes). Peresmian dilakukan oleh Pendamping BEM FIS Romadi SPd Mhum dalam acara “ISEC Talkshow and Launching” dengan tema Reach Our Dreams by Language. Pembicara talkshow adalah dosen dari Bahasa Inggris Zulfa Sakhiya MTESOL dan Rian...
Read More

Subguguslatih PGSD Ngaliyan Borong Juara Futsal

ubguguslatih Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Ngaliyan Putra dan Putri menjadi juara pada ajang Futsal Wijaya Competition (FWC) di kampus Sekaran. Selain menjadi juara, juga memperoleh Top Score Putra diraih kak Sudarmanto.
Read More

Motor Ramah Lingkungan Juara II di ITS

Mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes) kembali menorehkan prestasi di kancah nasional. Kali ini, Sepeda Motor Ramah Lingkungan (Semorali) meraih  juara II Kompetisi Keilmiahan Nasional (Pensil) di Institut Teknologi Sepuluh November (ITS) Surabaya, Sabtu (6/4). Kompetisi tersebut merupakan serangkaian acara Great Event Of Mipa (Gempa) yang diselenggarakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Matematika dan Ilmu...
Read More

2 Mahasiswa Unnes Juara Atletik se-Asean

Dua mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes) meraih juara atletik pada kejuaraan Pekan Olahraga Mahasiswa (POM) Asean 2012 di Laos. Kedua mahasiswa Unnes tersebut dikirim oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tingi (Ditjendikti) mewakili perguruan tinggi se Indonesia. Kedua mahasiswa itu adalah M Rusmanto yang berhasil meraih juara II di cabang lempar lembing dengan jauh lemparan 61,47 m,...
Read More
1 2 3 4 5 6 8

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.