FBS

Tag

Menikmati Prosa dengan Beragam Cara

Menikmati prosa tak harus dilakukan melalui teks panjang yang cenderung menyita waktu.  Agar lebih menyenangkan, prosa bisa dialihwahanakan dalam berbagai bentuk. Di tangan mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FBS Unnes, misalnya, prosa bisa  menjadi majalah dinding, monolog, musik, bahkan drama. Beragam “alihrupa” prosa ditunjukan Dalam Pementasan Demonstrasi Karya Sastra (Pendekar) yang diselenggarakan Sabtu (6/7)...
Read More

Kala Cinta Dieja lewat Nada

Aku mencintaimu sejak waktu, sejak bumi, sejak sukma, sejak bayi Aku mencintaimu sampai laut, sampai langit, sampai darah, sampai mati Setiap hari kucatat dan kupotret kau dalam batin Kau menempel di buku-buku, di televisi, di gedung-gedung dan panggung pertunjukan Juga pada angin dan debu pada nafasku Itulah petikan puisi “Cinta” karya Healvy Tiana Rosa. Minggu...
Read More

Apresiasi Drama, Harmonisasi Sastra MiFaSol

Satu hal yang unik ketika tugas akhir mahasiswa tak bergelut dengan kata atau angka, melainkan dengan kreasi sebuah karya sastra berupa pagelaran drama. Harmonisasi Sastra MiFaSol adalah hasil dari ujian akhir mahasiswa Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Negeri Semarang (Unnes). Nama Harmonisasi...
Read More

Unnes Juarai Lomba Karawitan

Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Karawitan Universitas Negeri Semarang (Unnes) menjuarai Lomba Karawitan Gending-gending Dolanan kategori remaja yang diselenggarakan RRI Surakarta, 19-21 Juni 2013. Pengumuman pemenang dilakukan di Auditorium Sarsito Mangunkusumo RRI Surakarta, Jumat (21/6). Pada kategori remaja, Unnes menyisihkan 25 kelompok lain yang berasal dari Jateng, DIY, dan Jakarta. Materi yang dibawakan adalah Lelagon Campursari...
Read More

Ajang Pembuktian Kemampuan Bermusik

Gedung B6 Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Semarang (FBS Unnes) tak pernah sepi dari pentas seni. Tidak terkecuali tanggal 19-25 Juni 2013, sebanyak 109 mahasiswa Program Studi Seni Musik unjuk kebolehan.  Mereka mementaskan karya sendiri dalam mata kuliah Pergelaran. “Ini adalah ajang pembuktian mahasiswa Prodi Seni Musik dalam berkarya,” kata Chandra Ghazi Har, mahasiswa...
Read More

FBS Menghadirkan 6 Pembicara Luar Negeri

Dalam rangka bulan Bahasa dan Seni, Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Negeri Semarang (Unnes)  akan mengadakan seminar internasional tahunan yang ke-2.  Seminar yang bertajuk International Conference on English Language Teaching, Literature, and Translation (ELTLT) diselenggarakan oleh Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris FBS Unnes.  Untuk tahun ke-2 ini, seminar tersebut diberi tema “Issues and Challenges...
Read More

Unnes Ikuti Lomba Karawitan Tingkat Nasional

Mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes) yang tergabung dalam Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Karawitan, ikut meramaikan lomba karawitan tingkat nasional di Radio Republik Indonesia (RRI) Surakarta, Rabu (19/6). Lomba tersebut diikuti oleh puluhan kelompok karawitan dari seluruh Indonesia. Ada tiga kategori dalam lomba, yaitu remaja, umum, dan puteri. Unnes mengikuti kategori remaja dengan batasan usia maksimal...
Read More

Juara, Mahasiswa FBS Unnes Raih 15 Gram Emas

Angga Setiyawan, Mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Negeri Semarang (Unnes) berhasil menjadi Juara 1 Lomba Menulis Artikel tingkat Jawa Tengah yang diselenggarakan PT Pegadaian Persero.  Dengan hasil tersebut ,  Angga meraih hadiah berupa investasi emas sebesar 15 gram atau sekitar 6 juta rupiah. Dalam lomba yang bertemakan...
Read More

Membaca Nasionalisme dan Sejarah dari Pramoedya

Sejarah bisa diketahui dari karya sastra. Namun pembaca harus bisa membedakan karya sastra yang berlatar sejarah dengan sejarah itu sendiri. “Selama ini, sejarah dibuat oleh orang yang berkuasa. Karya-karya Pramoedya Ananta Toer mencoba untuk mendekonstruksi sejarah. Maka dari itu, seringkali karya Pram dianggap menentang pemerintahan pada zamannya,” ujar Soesilo Toer, penulis buku “Pram dari Dalam”,...
Read More

20 April, Pembukaan Nihon Matsuri 2013

Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Semarang (FBS Unnes) akan menyelenggarakan acara Nihon Matsuri 2013. Pembukaan serangkaian acara ini, menurut ketua panitia M. Fatkhul Mujib kepada unnes.ac.id, dilaksanakan Sabtu (20/4), di Gedung B6 FBS Unnes. “Opening ceremony ini akan dimeriahkan arak-arakan budaya Jepang, pembagian doorprize, dan lain-lain yang melibatkan segenap...
Read More
1 6 7 8 9 10 14

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.