Dies Natalis

Tag

Lima Kabar Gembira di Hari Jadi ke-49

Ada lima kabar gembira yang disampaikan Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) Prof Dr Fathur Rokhman MHum dalam upacara puncak Dies Natalis ke-49. Kabar gembira itu menjadi pelengkap kebahagiaan civitas akademika di tengah prestasi yang telah dicapai selama  tahun 2013. Pertama, peminat yang telah mendaftarkan diri dalam Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) telah mencapai...
Read More

Kedepankan Sikap, Kurikulum 2013 Selaras dengan Semangat Konservasi

Staf Khusus Sekretariat Negara Republik Indonesia bidang Pendidikan datang ke kampus FIS untuk mendengar paparan pemateri tentang hubungan antara “Konservasi dan Peningkatan Kualitas Pendidikan di Indonesia” yang diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Sosial dalam rangka Dies Natalis ke-49 Unnes, Selasa (25/3). Seminar tersebut ihadiri tiga narasumber  utama, yakni Direktur Pembinaan SMA Kemdikbud Ir. Harris Iskandar, PhD,...
Read More

Peringatan Dies Natalis Ke-16 PPs Unnes

Tidak terasa, 16 tahun Program  Pascasarjana Universitas Negeri Semarang (PPs Unnes) berkiprah dalam upaya melahirkan magister dan doktor. PPs Unnes memperingati Dies Natalis ke-16 dengan tema “Aktualisasi Program Pascasarjana Universitas Negeri Semarang sebagai Pelopor Publikasi Ilmiah.” Jumat (17/5), kampus ramai oleh mahasiswa, dosen, dan staf PPs yang menghadiri Senam Sehat dalam pembukaan dies natalis. Secara...
Read More

Kiai Sehat Unnes di Pesantren Miftahul Huda

Bertempat di Pondok Pesantren Miftahul Huda Grobogan, Minggu (3/3), Universitas Negeri Semarang (Unnes) menggelar program Kiai Sehat. Bersamaan dengan itu, digelar pula sunatan massal dan pembagian bahan kebutuhan pokok. Kegiatan yang dihadiri Rektor Unnes Prof Dr Sudijono Sastroatmodjo dan Pemimpin Pondok KH Munir Abdulloh itu digelar sebagai rangkaian Dies Natalis Ke-48 Unnes. Hadir pula sejumlah...
Read More

Gubernur: Jadilah Pinter, Bener, Pener, dan Kober!

Ketika saya masuk pintu gerbang Unnes wah luar biasa terasa mak nyes dihati, lebih masuk lagi wah sangat luar biasa, lebih masuk lagi wah semakin luar biasa lagi, ini ternyata konsep Bali Ndeso Mbangun Ndeso di adop oleh Unnes.
Read More

Pejabat Unnes Ziarahi Makam Leluhur

Seperti peringatan Dies Natalis tahun-tahun sebelumnya, tahun ini Rektor dan segenap pejabat Universitas Negeri Semarang (Unnes) melakukan ziarah ke makam mantan presidium, rektor, pembantu rektor, sesepuh pendidikan, dan leluhur di lingkungan Unnes. Ziarah dilakukan Senin (26/3) pagi, di Kota Semarang. Mengawali kegiatan ini, Rektor Prof Sudijono Sastroatmodjo dan para pejabat Unnes beriarah ke makam Mochtar,...
Read More

Kompetisi Tenis Antar Sub Unit di Lingkungan Unnes

Dalam rangka memeriahkan Dies Natalis Universitas Negeri Semarang (Unnes) ke 47 panitia menggelar kompetisi tenis lapangan antar Sub Unit selama dua hari Jumat-Sabtu (9-10/3) di lapangan tenis Fakultas Ilmu Keolahragaan kampus Sekaran.
Read More

Drs Zoedindarto Ketua Wredatama Unnes

Tertanggal 18 Januari 2012, nama organisasi pensiunan pegawai negeri dan pensiunan janda atau pensiuan duda Universitas Negeri Semarang (Unnes), berubah menjadi Persatuan Wredatama. Dulu organisasi ini sering disebut Warakawuri.
Read More

Balon Berhadiah Ditemukan Nelayan Kendal

Raut wajah gembira terpancar dari wajah Suprapto, nelayan dari Desa Magersari Kecamatan Patebon Kabupaten Kendal, setelah dekan Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Negeri Semarang (Unnes) Drs Harjono MPd menyerahkan uang tunai sebesar Rp 1.047.000 sebagai penukaran kupon hadiah pembukaan Dies Natalis ke-47 Unnes, di kampus Sekaran Senin (13/2).
Read More

PR I Lepas Balon Berhadiah

Pelepasan balon berhadiah total satu juta empat puluh tujuh ribu rupiah oleh Pembantu Rektor Bidang Akademik (PRI) Universitas Negeri Semarang (Unnes) Agus Wahyudin, di lapangan sepak bola Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK), Jumat (10/2), menandai dimulainya kegiatan Dies Natalis Ke-47 Unnes. Selain itu, pembukaan juga ditandai pemberian bibit tanaman, senam massal konservasi, jalan sehat, dan pembagian...
Read More
1 2 3 4

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.