Bidik Misi

Tag

Tinggi, Animo Mendaftar Bidik Misi

Animo pendaftar Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) Jalur Undangan untuk untuk mengakses Beasiswa Bidik Misi, terbilang tinggi. Tak kurang dari 7.898 orang mendaftarkan diri untuk mendapatkan beasiswa full study ini. Ketua Panitia SNMPTN Undangan dari Universitas Negeri Semarang (Unnes) Drs Suhadi MSi mengemukakan, hingga Sabtu petang, 15.845 orang mendaftarkan diri dengan pilihan program...
Read More

1.850 Mahasiswa Bidikmisi Ikuti Training ESQ

Tak kurang dari 1.900 mahasiswa Unnes yang terdiri dari 1.850 mahasiswa program bidimisi dan 50 orang mahasiswa fungsionaris Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Universitas Negeri Semarang (Unnes) mengikuti training Emotional Spiritual Quetient (ESQ), di auditorium Unnes kampus Sekaran, Kamis-Jumat (1-2/3). Rektor Unnes Prof Sudijono Sastroatmodjo MSi dalam sambutannya mengungkapkan, dirinya sangat mengapresiasi kegiatan ESQ. “Saya berharap...
Read More

BNI dan Unnes Luncurkan BNI-UNNES Card

PT Bank Negara Indonesia (BNI) dan Universitas Negeri Semarang (Unnes) melakukan peluncuran kartu kridit Affinity BNI-UNNES Card di gedung rektorat kampus Sekaran Senin (6/2).
Read More

Upacara Sumpah Pemuda, Rektor Serahkan 1.000 Beasiswa Bidik Misi

Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) memimpin peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-83 dalam suatu upacara peringatan yang dilaksanakan di Lapangan Fakultas Ilmu Pendidikan Unnes Semarang, Jumat (28/10) Pada kesempatan tersebut Rektor membacakan amanat Menteri Negara Pemuda dan Olahraga. Dalam amanatnya Menteri Negara Pemuda dan Olahraga mengatakan, Peringatan Sumpah Pemuda memberi kesempatan kepada para pemuda untuk mengisi...
Read More

Kuliahlah Tepat Waktu dan Ber-IP Tinggi

Jangan terlalu lama kuliah di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Semarang (Unnes).
Read More

9 September, Batas Akhir Input Data Bidik Misi

Jumat, 9 September 2011 merupakan batas akhir penginputan data calon penerima beasiswa Bidik Misi ke Sistem Bidik Misi Dikti Kemdiknas. Jika hingga pukul 23.59 pada tanggal tersebut mahasiswa tidak melakukan penginputan data, status beasiswanya akan dibatalkan. Demikian informasi yang dilansir oleh laman resmi Bidik Misi Unnes, bidikmisi.unnes.ac.id, sejak pekan lalu. Disebutkan dalam laman itu, mahasiswa...
Read More

Nefiani dan Cita-cita Putri Tukang Batu Jadi Guru

Menjadi guru, itulah cita-cita Nefiani sejak dulu. Untuk itu, ia memantapkan diri untuk memilih program studi kependidikan menjelang kelulusan SMA, setahun silam. Namun bayang-bayang kandasnya cita-cita itu selalu saja menjelang jika mengingat biaya kuliah yang bagi keluarganya menjadi persoalan yang kelewat serius. Maklumlah, hasil yang diperoleh bapaknya dari bekerja sebagai tukang batu hanya cukup untuk...
Read More

Putri Penarik Becak Itu Ber-IPK Nyaris Sempurna

Mata Mugiyono (50) berkaca-kaca begitu Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) Prof Dr Sudijono Sastroaatmodjo menyalaminya. Keharuan tiba-tiba menyergap perasaan bapak dua anak yang sehari-hari bekerja sebagai tukang becak itu.
Read More

Rektor Serahkan Beasiswa Bidik Misi dan Sambut Pendaki Elbrush

Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) Prof Sudijono Sastroatmodjo menyerahkan biaya hidup kepada 450 mahasiswa penerima Beasiswa Bidik Misi Tahap I. Dalam acara yang berlangsung auditorium kampus Sekaran, Selasa (23/8), itu Rektor juga menyambut tim Mahapala yang 17 Agustus lalu berhasil mendaki puncak Eropa, Gunung Elbrush.
Read More

Pendaftaran Beasiswa Bidik Misi 19-21 Agustus

Pendaftaran calon penerima Beasiswa Bidik Misi kuota tambahan dibuka mulai 19 Agustus hingga 21 Agustus 2011. Pendaftaran secara online melalui laman http://bidikmisi.unnes.ac.id.
Read More
1 2 3

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.