Tim Dosen Ilkom Gelar Workshop Penguatan Literasi Teknologi QRIS di LAZ Cerdas Bersama Semarang

Universitas Negeri Semarang/Faculty of Mathematics and Natural Sciences/Berita/Tim Dosen Ilkom Gelar Workshop Penguatan Literasi Teknologi QRIS di LAZ Cerdas Bersama Semarang

[Semarang, 4/07/2022] Di era pandemi COVID-19 sepanjang dua tahun terakhir ini telah banyak mengubah perilaku masyarakat dengan ditunjang pemanfaatan teknologi digital. Mulai dari rapat yang sebelumnya harus dilaksanakan secara tatap muka dapat dialihkan menjadi rapat daring dengan memanfaatkan platform zoom. Belanja kebutuhan sehari-hari menjadi tidak perlu datang ke toko atau supermarket melainkan cukup menggunakan gadget pribadi, seseorang bisa melakukan pemesanan via marketplace, sehari atau dua hari kemudian barang akan tiba di depan rumah. Hal yang sama juga terjadi pada hampir setiap kegiatan masyarakat ketika ingin makan ataupun minum, cukup menggunakan aplikasi yang tersedia di gadget, seseorang bisa memesan makanan atau minuman kemudian menunggu sekitar 30 menit, makanan atau minuman akan siap di antarkan ke lokasi pemesan.

Hal yang sama seharusnya turut diimplementasikan oleh lembaga zakat dengan pemanfaatan teknologi digital guna optimalisasi penghimpunan dana zakat, infaq, dan sedekah. Dimana banyak masyarakat yang enggan ke luar rumah atau jarang memegang uang cash di dompet ketika berpergian atau sekedar mampir sholat di masjid. Untuk itu, tim dosen Universitas Negeri Semarang menyelenggarakan Workshop: Penguatan Literasi Zakat Digital Berbasis Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) Bagi Lembaga Amil Zakat di Lembaga Amil Zakat Cerdas Bersama Semarang (LAZ Cerdas Bersama Semarang).

“Kami berharap melalui workshop ini, para lembaga zakat dapat beradaptasi dengan arus zaman, menjadi melek teknologi, salah satunya pemanfaatan QRIS untuk penghimpunan dana zakat, infaq, dan sedekah dari masyarakat,” Ungkap Ketua tim Pengabdian, Yahya Nur Ifriza, S.Pd., M.Kom.

Workshop yang dihadiri sekitar 30 orang ini dimulai dengan sosialisasi tentang zakat, infaq, dan sedekah khususnya kepada masyarakat muslim yang disampaikan oleh Dr. Prabowo Yudo Jayanto, M. S. A. sebagai salah satu anggota tim pengabdian. Hal ini dirasa perlu untuk kembali menghidupkan semangat berbagi dan memberi kepada masyarakat yang kurang beruntung agar jarak antara si kaya dan si miskin tidak terlalu jauh.

Workshop dilanjutkan dengan demo penggunaan teknologi QRIS untuk zakat, infaq, dan sedekah. Pada sesi ini disampaikan oleh anggota tim pengabdian, Jumanto S. Kom., M.Cs. dengan memberikan contoh melakukan shodaqoh ke LAZ Cerdas Bersama Semarang. Penggunaan QRIS cukup mudah, yakni dengan membuka dompet digital atau mobile banking yang sudah terinstal pada gadget masing-masing. Selanjutnya scan kode QR yang telah disediakan, kemudian memasukkan jumlah nominal yang akan disedekahkan. Setelah itu akan diminta untuk verifikasi pembayaran dan selanjutnya dana akan terhimpun pada rekening QRIS LAZ Cerdas Bersama Semarang.   

Kegiatan workshop diakhiri dengan pemberian plakat kode QR oleh tim pengabdian kepada Nugroho Heri Pramono, S.E., M.Si. selaku manajer LAZ Cerdas Bersama Semarang. Semoga kegiatan ini bisa bermanfaat dan bisa diterapkan pada semua Lembaga Amil Zakat di Indonesia, dengan harapan dalam penghimpunan dana zakat, infaq dan sedekah bisa optimal dan dapat segera tersalurkan kepada lebih banyak masyarakat yang akan mendapatkan manfaatnya.

Related Posts

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.