Pembekalan dan Pelantikan ORMAWA FMIPA Tahun 2022

Universitas Negeri Semarang/Faculty of Mathematics and Natural Sciences/Berita/Pembekalan dan Pelantikan ORMAWA FMIPA Tahun 2022

Selasa, 8 Februari 2022 telah dilakukan pelantikan fungsionaris Lembaga Kemahasiswaan (LK) dan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) di FMIPA Universitas Negeri Semarang untuk periode kepengurusan tahun 2022. Gubernur, Wakil Gubernur, Ketua DPM, dan Ketua Himpunan Mahasiswa yang dilantik merupakan hasil Pemilu Raya (Pemira) Mahasiswa yang telah dilakukan secara serentak dan online. Pelantikan dilakukan oleh Dr. Sugianto, M.Si., selaku Dekan FMIPA yang turut dihadiri Wakil Dekan, Ketua Jurusan, dan perwakilan pembina kemahasiswaan. Pelantikan dilakukan pada masa pandemi sehingga cukup dilakukan secara luring terbatas.

Dalam sambutan pelantikan, Dekan mengawali dengan mengingatkan pentingnya segala kegiatan kemahasiswaan untuk menerapkan protokol kesehatan dengan selalu mencuci tangan memakai sabun, memakai masker dengan benar, dan menjaga jarak atau tidak berkerumun. Selanjutnya, Dekan berharap pengurus yang telah dilantik dapat menjalankan organisasi dengan sebaik-baiknya, melakukan terobosan yang inovatif, program kerja yang menunjang capaian dan target kemahasiswaan di era MBKM, Simkatmawa, dan IKU tahun 2022.

Sebelum pelantikan, di hari yang sama telah dilakukan pembekalan bagi pengurus yang akan dilantik. Pembekalan sesi pertama dilakukan oleh Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan Dr. Parmin, M.Pd. dengan materi peran organisasi kemahasiswaan dalam menorehkan prestasi dan reputasi nasional dan internasional. Tantangan menjalankan organisasi di masa pandemi yang membutuhkan soliditas kepengurusan dan berbagai peluang reputasi menjadi bahan diskusi menarik di sesi pertama pembekalan.

Pembekalan sesi kedua dari Universitas yang menekankan pentingnya LK dan UKM, untuk aktif terlibat dalam program-program pembangunan desa melalui berbagai kegiatan pemberdayaan desa, terutama yang didanai oleh Belmawa Kemendikbudristek. Miranita Khusniati, M.Pd., sebagai narasumber menegaskan pentingnya aktivitas pemberdayaan desa yang dapat dilakukan melalui pengusulan program yang didanai Belmawa, maupun dalam skema pengabdian kepada masyarakat sebagai program kerja setiap organisasi kemahasiswaan.

Dalam kegiatan ini panitia pelaksana mengangkat tema “Regenerasi kepemimpinan dalam mewujudkan organisasi yang berintegritas demi tercapainya FMIPA UNNES yang profesional dan bersinergi”. Gubernur BEMF, Imam Taufik dalam sambutannya menegaskan regenerasi kepemimpinan menjadi tradisi yang perlu diperteguh dengan gagasan dan kerja para inovator muda yang visioner. Melanjutkan kepemimpinan, melanjutkan harapan dan cita-cita untuk kejayaan FMIPA yang semakin inovatif.

Semoga dengan semangat Pembekalan dan Pelantikan ORMAWA FMIPA Tahun 2022 ini mampu melahirkan generasi pemimpin yang amanah, unggul, inovatif, dan visioner sekaligus mampu menunjang capaian dan target kemahasiswaan di era MBKM, Simkatmawa, dan IKU tahun 2022, serta menambah keberkahan dan manfaat untuk semua.

Related Posts

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.