Info Pendaftaran Beasiswa YVDMI

Beasiswa YVDMI beasiswa yang ditawarkan bagi mahasiswa sampai akhir masa studinya sesuai standar pendidikan. Kecuali memang jika tidak mampu mempertahankan prestasi (IPK kurang dari 3.00), beasiswa bisa dihentikan. 

Bagi penerima  beasiswa YVDMI 2022 akan memperoleh dana pendidikan sebesar Rp. 750.000,- akan dibayarkan langsung ke rekening penerima hibah setiap bulan pada tanggal yang sama (tidak berlaku karena Sabtu/Minggu dan Libur Nasional)  Bonus TOEFL satu kali (jika ada) dan Bonus Kelulusan (ujian) tepat waktu, Gratis untuk mengikuti Capacity Building (untuk dipilih) yang diselenggarakan oleh Van Deventer-Maas Indonesia

Dokumen yang harus disiapkan:

  1. List of required document
  2. Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM)/ Surat Keterangan Kondisi Ekonomi yang dikeluarkan oleh Kelurahan atau Surat rekomendasi/referensi yang menerangkan kondisi ekonomi Anda dari Universitas (Rektor/ Dekan/Ketua Program Studi)
  3. Slip gaji resmi orangtua/wali dari institusi pemerintah atau swasta  (apabila kedua orangtua/wali bekerja, HARAP melampirkan slip gaji keduanya, maksimum 2 bulan terakhir) atau Surat Keterangan Pekerjaan dan penghasilan orang tua/wali, yang ditandatangani oleh orangtua/wali mahasiswa yang bersangkutan (di atas meterai)  dan disahkan oleh pihak Kelurahan.
  4. Transkrip terakhir dengan nilai IPK terbaru yang sudah dilegalisir dari fakultas
  5. Fotokopi : KTP,KTM, KK, halaman depan buku bank atas nama mahasiswa sendiri dan tagihan listrik atau telepon rumah domisili (maksimal 2 bulan terakhir)
  6. Pasfoto 4 x 6
  7. Essai dalam bahasa Inggris yang menerangkan:
  • mengenai Anda sendiri, keluarga, studi, kegiatan keorganisasian dan prestasi Anda (jika ada)
  • mengapa VDMI harus memilih Anda untuk mendapatkan beasiswa?
  • apa yang Anda harapkan apabila Anda terpilih menjadi penerima beasiswa VDMS?
  • apa yang Anda dapat berikan kepada lingkungan dan masyarakat setelah Anda  selesai
  • menerima beasiswa dan lulus kuliah?(Minimum 1,5 halaman A4, Font: Palatino Linotype, Ukuran 11, spasi 1).

Pendaftaran: 

  1. pelamar mendaftar terlebih dahulu secara online di http://vandeventermaas.or.id/ers/Masukkan email aktif yang digunakan, selanjutnya lengkapi formulir yang harus diisi secara online tersebut. Setelah rampung, periksa email, apakah Anda mendapatkan pesan untuk melanjutkan ke tahap ke 2. Jika mendapatkan pesan untuk melanjutkan ke tahap kedua, maka akan diberikan link untuk melengkapi formulir kedua. Perlu diingat, hanya mereka yang mendapatkan pesan untuk melanjutkan ke tahap ke 2 yang selanjutnya bisa mengirimkan dokumen aplikasi ke universitas. 
  2. siapkan dokumen aplikasi di atas bersama list required document. Selanjutnya serahkan ke Penanggung Jawab beasiswa YVDMI di Gedung H Lantai 1 Bagian Kemahasiswaan BAKK (Bp. Turhamun)
  3. Stopmap dokumen yang diserahkan berwarna Merah dan ditulis nama, NIM, prodi/ jurusan dan fakultas 
  4. Pendaftaran online Beasiswa VDMS  2022 dibuka mulai 10 Februari – 10 Maret 2022. Penyerahan dokumen aplikasi juga bisa ditanyakan langsung ke masing-masing kampus.

Pengumuman hasil seleksi akan disampaikan lewat email dan Nomor kontak HP Saudara.

Kontak:
Yayasan Van Deventer-Maas Indonesia
Jl. Purwanggan No.9 
Kecamatan Pakualaman Yogyakarta 55112,Telp : 0274-510406,Fax  : 0274-556549
Email: [email protected]

Sumber Berita: http://baakk.unnes.ac.id/berita-1120-beasiswa-yvdmi-2022.html

Related Posts

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.