Sarjana Hukum Belajar Apa Aja Sih? Simak Keseruannya Disini!

Universitas Negeri Semarang/Blog/Sarjana Hukum Belajar Apa Aja Sih? Simak Keseruannya Disini!
sarjana hukum

Apakah kalian sangat tertarik dengan dunia hukum? Punya cita-cita menjadi seorang sarjana hukum? Kalau kalian ingin sekali menjadi seorang mahasiswa jurusan hukum, akan ada banyak sekali prospek kerja ke depannya lho!

Mengambil jurusan hukum tidak hanya sebatas tentang undang-undang. Kalian akan mempelajari banyak hal lain yang tidak hanya mendalami bidang hukum, tetapi juga membuka wawasan dalam berbagai disiplin ilmu. 

Yuk, simak apa saja yang akan kalian pelajari kalau mengambil jurusan hukum!

Hal-hal yang Dipelajari Ketika Mengambil Jurusan Hukum

Banyak orang beranggapan bahwa jurusan ini hanya mempelajari tentang pasal-pasal dan undang-undang. Namun, kenyataannya jauh lebih luas dari itu.

Pada kenyataannya, jurusan hukum membekali para mahasiswanya dengan berbagai pengetahuan dan keterampilan yang penting untuk berbagai bidang profesi. 

Selain mempelajari berbagai peraturan dan hukum, mahasiswa hukum juga akan mempelajari berbagai aspek lain yang terkait dengan hukum, seperti:

1. Pengantar Ilmu Hukum

Hal pertama yang akan kalian pelajari ketika ingin mengambil jurusan ini adalah mata kuliah Pengantar Hukum dan Ilmu Hukum.

Sebagai mahasiswa, kalian akan diperkenalkan dengan konsep-konsep dasar, sistem hukum, dan berbagai terminologi hukum yang akan menjadi dasar pemahaman selama perjalanan studi.

2. Hukum Perdata dan Hukum Pidana

Sebagai calon sarjana hukum, materi pembelajaran selanjutnya yang akan kalian pelajari adalah Hukum Perdata dan Hukum Pidana.

Di sini, kalian akan diajak memahami norma-norma yang mengatur hubungan antara individu yan diatur dalam Hukum Perdata. Kemudian belajar terkait norma-norma yang berkaitan dengan tindak pidana dan hukuman dalam Hukum Pidana.

3. Hukum Tata Negara dan Administrasi Negara

Untuk memahami struktur pemerintahan dan prinsip-prinsip dasar negara, mahasiswa hukum juga akan mempelajari Hukum Tata Negara.

Nantinya, kalian akan belajar mengenai konstitusi, sistem politik, serta aspek-aspek administrasi negara. Seru sekali bukan menjadi seorang sarjana hukum?

4. Hukum Internasional dan HAM

Materi pembelajaran selanjutnya yang akan kalian dengan mengambil jurusan Hukum adalah mempelajari hukum ke tingkat global dan juga HAM.

Hukum Internasional dan HAM membahas aspek hukum yang berlaku di tingkat internasional, serta prinsip-prinsip hak asasi yang harus dihormati oleh setiap negara.

5. Praktek Persidangan

Selain kuliah teori, sebagai mahasiswa hukum, nantinya kalian juga akan mempelajari bagaimana praktek persidangan untuk memberikan pengalaman praktis saat nantinya bekerja langsung di dunia hukum. 

Kalian akan belajar penelitian kasus nyata, negosiasi, dan advokasi.

Nah, itulah sedikit cuplikan mengenai mata kuliah jurusan hukum. Kalau kalian tertarik menjadi seorang sarjana hukum, yuk ambil jurusan Ilmu Hukum di kampus terbaik yaitu UNNES. Prodi Ilmu Hukum UNNES sudah berhasil meraih akreditasi A, sehingga peluang kerja akan semakin terbuka! Gabung segera di sini!

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.