Pertamina Tawarkan 10 Beasiswa Sobat Bumi

Pertamina Foundation lembaga nirlaba yang didirikan PT Pertamina (Persero) menawarkan  beasiswa kepada 10 mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes). Beasiswa mencakup seluruh biaya kuilah ditambah biaya hidup sebesar Rp 400 ribu per bulan.

Tahap akhir seleksi penerima beasiswa dilakukan di Auditorium Kampus Unnes Sekaran, Jumat (6/9). Sebelumnya, sebanyak 153 mahasiswa telah melakukan pendaftaran secara online. Adapun peserta yang melakukan registrasi sebanyak 53 mahasiswa. Dari jumlah pendaftar tersebut 20 di antaranya lolos seleksi wawancara yang dilaksanakan hari ini.

Direktur Green Education Pertamina Foundation Ahmad Rizali  mengatakan beasiswa Sobat Bumi bertujuan memberikan kesempatan lahirnya calon-calon pemimpin bangsa yang mampu menerapkan dan mengajak orang lain untuk berbudaya ramah lingkungan. Para penerima beasiswa kelak diharapkan menjadi calon pemimpin yang memiliki kemampuan untuk wirausaha, akademik, dan berwawasan lingkungan.

“Kami sudah melakukan proses seleksi yang sangat ketat, sebelum masuk sudah melakukan assesment yang ketat,  dengan melibatkan alumni beasiswa Pertamina Foundation, Pertamina Corporation, Pertamina Foundation dan Unnes,” ujarnya.

Selain memberikan bantuan biaya pendidikan, Pertamina juga akan membiayai kegiatan penelitian bagi penerima mahasiswa bersangkutan,. “Kami persilakan mereka berkreativitas, membentuk kelompok penelitian,” jelas Human Resources Pertamina Area Jawa Tengah, Eka Permana Sidik.

Kepala Biro Administrasi Akademik Kemahasiswaan dan Kerja Sama Drs Heri Kismaryono MPd berharap mahasiswa dapat memanfaatkan penawaran dari Pertamina dengan sebaik-baiknya. “Beasiswa ini sangat berharga. Selain berupa bantuan biaya pendidikan dan living cost, mahasiswa juga akan diberdayakan Pertamina,” katanya.

Related Posts

20 Responses
  1. NOVIA DWI NUGROHO

    Assalamualaikum..
    apakah beasiswa Pertamina Foundation masih menerima pendaftaran beasiswa ??
    saya mahasiswa baru tahun ajaran 2013/2014 apakah bisa mendaftar ?
    Mohon info dan bantuan nya
    Terimakasih

  2. nilam widyasih

    saya ingin menanyakan, apa masih ada periode selanjutnya untuk beasiswa sobat bumi pada tahun 2014 atau pada semester berikutnya ?
    Terima kasih sebelumnya .

  3. eko yulianto

    saya adalah mau bertanya,saya adalah mahasiswa baru tahun 2013/2014 apakah saya bisa mengikuti beasiswa sobat bumi 2014/2015 dan apakah beasiswa tersebut untuk mahasiswa umum ??

  4. eko yulianto

    saya mau bertanya,saya adalah mahasiswa baru tahun 2013/2014 apakah saya bisa mengikuti beasiswa sobat bumi 2014/2015 dan apakah beasiswa tersebut untuk mahasiswa umum ??

  5. SISCA MEUTIA

    Assalamu’alaikum…
    Apakah Pertamina Foundation masih menerima pendaftaran beasiswa periode berikutnya pada tahun 2014 ini… ?

    Mohon bantuannya..
    Terima Kasih…

  6. abd.wahid

    apakah beasiswa pertamina fundation masih menerima pendaftaran besiswa periode ini..
    mohon bantuannya
    terimakasih……..

  7. unm wahid

    apakah beasiswa pertamina fundation masih menerima pendaftaran besiswa periode ini..
    mohon bantuannya
    terimakasih……..

  8. sasta cs

    Maaf bapak/ibu,saya salah satu mahasiswa d3 di politeknik negeri Medan ingin menanyakan apakah beasiswa buat mahasiswa/I d3 di berlakukan? Jika iya,bagaimana persyaratan Dan cara mendaftarnya ?. Terimakasih sebelumnya.

  9. suharjo

    saya dari pendamping lapangan pertanian yang bekerjasama CSR. Pertamina TBBM Rewulu

    ingin melanjutkan kuliah s2 Pertanian tahun ini saya lulus s1
    apakah ada beasiswa untuk tahun 2014

    mohon infonya

  10. suharjo

    saya mendampingi Kelompok Tani Watu Pada kegiatan Sekolah Lapang Pertanian Organik pada tahun 2012
    sekarang masing mendampingi Kelompok Tani Plawonan pada Kegiatan Sekolah Lapang dan Demplot Pertanian Unggul 2014

    mohon infonya

  11. razy chandra

    maaf bapak/ ibu ,saya mahasiswa teknik perminyakan universitas islam riau, apakah kami dari mahasiswa teknik perminyakan UIR bisa ikut serta dalam beasiswa pertamina foundation ?

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.