“Kampung Indonesia” di Prancis yang Senantiasa Laris

Pementasan kesenian wayang kulit, tari, dan gending yang disajikan Universitas Negeri Semarang (Unnes) dalam Brest International Maritime Festival 2012 di Brest, Prancis, tidak pernah sepi dari pengunjung. “Kampung Indonesia” tampak memiliki daya tarik tersendiri dibandingkan dengan negara lain. Ibarat jualan, senantiasa laris manis.

Semenjak 13-18 Juli 2012, tim kesenian Unnes yang terdiri atas dosen dan mahasiswa diberi kesempatan untuk mengisi acara mulai dari pukul 10.00 hingga 22.00 waktu setempat. Selama itu pula, secara bergantian tim yang berangkat dari Indonesia 8 Juli 2012 ini bergantian mengisi acara dengan tim seni dari Kalimantan Timur yang menyajikan tari dan musik tradisi.

Panggung yang sama juga diramaikan dua warga Perancis yang menampilkan pencak silat. Mereka mengaku belajar seni bela diri itu ketika berada di Indonesia.

Festival internasional ini digelar di dermaga pantai kota Brest,  kurang lebih tujuh jam perjalanan dari Paris. Angin kencang dan suhu yang dingin membuat tim harus menjaga kondisi tubuh sekaligus memastikan semua peralatan dan kebutuhan pentas tetap terjaga dari angin yang sewaktu-waktu dapat menerbangkan benda-benda besar, termasuk panggung. “Tahun ini musim panas di Perancis memang beda, tidak seperti biasanya,” kata Margono, salah satu staf Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Perancis.

“Kampung Indonesia” juga menyajikan beraneka ragam makanan, buah, kopi, dan batik. Semua dikelola oleh KBRI di Prancis untuk mengenalkan ragam budaya dan kuliner Nusantara.

Brest International Maritime Festival menjadi kesempatan yang baik untuk mengenalkan semua itu kepada khalayak internasional. Sambutan mereka selalu meriah tiap kali tim selesai menyajikan kesenian. Termasuk ketika workshop gamelan yang memberikan kesempatan kepada pengunjung untuk belajar menabuh alat musik itu. Antusiasme tak pernah surut sepanjang festival digelar.

Related Posts

5 Responses
  1. asep berlian dirgantara

    go to internasional…, itulah yang harus dikomitmenkan kepada generasi Muda. Budaya Indonesia (Khususnya Budaya Jawa) agar nantinya dapat dikenal lebih luas lagi terhadap masyarakat dunia.

  2. Mutia Handayani

    Maaf, ,mau tanya untuk kegiatan ke luar negeri apa untuk mahasiswa FBS ya kebanyakan? jika mengetahui info mengenai kegiatan ke luar negeri lebih cepat cari info kemana ya?
    terima kasih

  3. Maka dari itulah, UNNES musti mampu: (1) mengkonservasi budaya luhur bangsa Indonesia khususnya Jawa, dengan sigap mengakomodasi potensi budaya lokal dan memediatorinya hingga ke kancah dunia, (2) mentransmisikan pesan-pesan edukatif kepada generasi muda, khususnya dalam kapasitas budaya, yang syarat dinamika, dan (3) mengadakan perbaharuan (inovasi) terhadap budaya-budaya daerah hingga menjadi budaya bertaraf nasional dan bila mungkin bertaraf internasional; sehingga kaliau Aestetic UNNES semakin menjagat, Selamat Pak Rektor …………

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.