Penganugerahan Mahasiswa Berprestasi UNNES 2024: Pilmapres Menginspirasi Generasi Muda

Universitas Negeri Semarang (UNNES) kembali menggelar acara Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) tahun 2024 pada Senin, (25/3) bertempat di gedung Rektorat UNNES. Acara tahunan ini diselenggarakan untuk memberikan apresiasi kepada mahasiswa terbaik yang siap menjadi agen perubahan dalam membangun negeri. Sebanyak 18 orang mahasiswa dari 9 fakultas berpartisipasi dalam rangkaian proses seleksi tersebut.

Setelah mengikuti serangkaian seleksi, bidang Kemahasiswaan kemudian menetapkan juara dalam beberapa kategori mahasiswa berprestasi UNNES 2024:

Juara Utama

Mawapres Utama 1 : Hanina Humaira – Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Mawapres Utama 2 : Natasya Pustika Siregar  – Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi

Mawapres Utama 3 : M. Akiyasul Azkiya – Fakultas Matematika dan IPA

Juara Harapan

Mawapres Harapan 1 : Dhifah Amaliyah – Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Mawapres Harapan 2 : Stefany Margaretha Hutauruk – Fakultas Matematika dan IPA

Mawapres Harapan 3 : Leni Septiani – Fakultas Bahasa dan Seni

Penghargaan juga diberikan kepada mahasiswa yang memiliki kontribusi dalam berbagai bidang. Tegar Islami Putra dari Fakultas Hukum diakui sebagai Mahasiswa Inspiratif, sedangkan Nisrina Hasna’ Nabil dari Fakultas Teknik sebagai Mahasiswa Inovatif.

Fajar Wahyushi Fuedsi dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik dinobatkan sebagai Mahasiswa Berkarakter, sementara Ardhita Solehawati dari Fakultas Kedokteran meraih gelar Best Speaker of English. Tidak ketinggalan, Calvin Zefanya dari Fakultas Ilmu Keolahragaan sebagai Mahasiswa Bertalenta.

Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Rektor UNNES, Prof. Dr. S. Martono MSi, didampingi oleh Wakil Rektor I Bidang Akademik dan Kemahasiswaan, Prof. Dr. Zaenuri, M.Si., Akt. Dalam sambutannya, Prof. S. Martono menyatakan harapannya agar prestasi yang telah diraih tidak hanya terhenti di tingkat universitas, tetapi juga dapat mengukir prestasi di tingkat provinsi maupun nasional.

“Para penerima penghargaan diharapkan menjadi inspirasi bagi mahasiswa lainnya untuk terus berusaha dan berkarya, serta memupuk semangat kerjasama dan kompetisi yang sehat di lingkungan kampus,” ujar Prof. S. Martono.

Dalam sambutannya, Hanina Humaira sebagai Mawapres Utama 1 mengucapkan rasa terima kasihnya atas pencapaian yang diraih olehnya selama ini. Ia menambahkan bahwa semua yang dicapai ini tak lepas dari bantuan dan dukungan orang tua, dosen serta para mahasiswa. 

Acara Pilmapres ini tidak hanya menjadi momentum dalam mengakui prestasi, tetapi juga untuk memotivasi mahasiswa UNNES untuk terus berkembang dan menginspirasi para generasi muda lainnya. Dengan semangat juang yang tinggi dan kerja keras, mahasiswa UNNES diharapkan dapat menjadi agen perubahan yang positif dalam masyarakat.

Related Posts

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.