Penganugerahan Mahasiswa Berprestasi UNNES 2024: Pilmapres Menginspirasi Generasi Muda

Universitas Negeri Semarang/Berita/Penganugerahan Mahasiswa Berprestasi UNNES 2024: Pilmapres Menginspirasi Generasi Muda

Universitas Negeri Semarang (UNNES) kembali menggelar acara Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) tahun 2024 pada Senin, (25/3) bertempat di gedung Rektorat UNNES. Acara tahunan ini diselenggarakan untuk memberikan apresiasi kepada mahasiswa terbaik yang siap menjadi agen perubahan dalam membangun negeri. Sebanyak 18 orang mahasiswa dari 9 fakultas berpartisipasi dalam rangkaian proses seleksi tersebut.

Setelah mengikuti serangkaian seleksi, bidang Kemahasiswaan kemudian menetapkan juara dalam beberapa kategori mahasiswa berprestasi UNNES 2024:

Juara Utama

Mawapres Utama 1 : Hanina Humaira – Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Mawapres Utama 2 : Natasya Pustika Siregar  – Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi

Mawapres Utama 3 : M. Akiyasul Azkiya – Fakultas Matematika dan IPA

Juara Harapan

Mawapres Harapan 1 : Dhifah Amaliyah – Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Mawapres Harapan 2 : Stefany Margaretha Hutauruk – Fakultas Matematika dan IPA

Mawapres Harapan 3 : Leni Septiani – Fakultas Bahasa dan Seni

Penghargaan juga diberikan kepada mahasiswa yang memiliki kontribusi dalam berbagai bidang. Tegar Islami Putra dari Fakultas Hukum diakui sebagai Mahasiswa Inspiratif, sedangkan Nisrina Hasna’ Nabil dari Fakultas Teknik sebagai Mahasiswa Inovatif.

Fajar Wahyushi Fuedsi dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik dinobatkan sebagai Mahasiswa Berkarakter, sementara Ardhita Solehawati dari Fakultas Kedokteran meraih gelar Best Speaker of English. Tidak ketinggalan, Calvin Zefanya dari Fakultas Ilmu Keolahragaan sebagai Mahasiswa Bertalenta.

Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Rektor UNNES, Prof. Dr. S. Martono MSi, didampingi oleh Wakil Rektor I Bidang Akademik dan Kemahasiswaan, Prof. Dr. Zaenuri, M.Si., Akt. Dalam sambutannya, Prof. S. Martono menyatakan harapannya agar prestasi yang telah diraih tidak hanya terhenti di tingkat universitas, tetapi juga dapat mengukir prestasi di tingkat provinsi maupun nasional.

“Para penerima penghargaan diharapkan menjadi inspirasi bagi mahasiswa lainnya untuk terus berusaha dan berkarya, serta memupuk semangat kerjasama dan kompetisi yang sehat di lingkungan kampus,” ujar Prof. S. Martono.

Dalam sambutannya, Hanina Humaira sebagai Mawapres Utama 1 mengucapkan rasa terima kasihnya atas pencapaian yang diraih olehnya selama ini. Ia menambahkan bahwa semua yang dicapai ini tak lepas dari bantuan dan dukungan orang tua, dosen serta para mahasiswa. 

Acara Pilmapres ini tidak hanya menjadi momentum dalam mengakui prestasi, tetapi juga untuk memotivasi mahasiswa UNNES untuk terus berkembang dan menginspirasi para generasi muda lainnya. Dengan semangat juang yang tinggi dan kerja keras, mahasiswa UNNES diharapkan dapat menjadi agen perubahan yang positif dalam masyarakat.

Related Posts

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.