Dengan hormat diberitahukan bahwa Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM) telah melakukan eksplorasi dan analisis data untuk catatan harian, laporan penggunaan anggaran 70% dan laporan kemajuan 70% program Pengabdian kepada Masyarakat pelaksanaan tahun 2018 yang tersimpan dalam Simlitabmas pada tanggal 30 September 2018. Sebagai hasilnya, kami mendapatkan sejumlah dosen pelaksana Pengabdian kepada Masyarakat yang telah melalaikan kewajiban mengunggah catatan harian, laporan penggunaan anggaran 70% dan laporan kemajuan 70% Pengabdian kepada Masyarakat yang didanai pada tahun 2018.
Perlu kami sampaikan bahwa sesuai Perjanjian Pendanaan Program Pengabdian kepada Masyarakat tahun 2018 pasal 3 bagian a yaitu ‘Pembayaran Tahap Kedua/Terakhir sebesar 30% (tiga puluh persen) dari jumlah keseluruhan bantuan dana kegiatan, dibayarkan setelah PIHAK KEDUA mengunggah dokumen sebagai berikut : Buku catatan harian dan laporan penggunaan anggaran 70% dan Laporan kemajuan pelaksanaan pekerjaan ke laman (website) SIMLITABMAS selambat-lambatnya tanggal 31 Juli 2018 (untuk PTN Non BH dan PTS) serta tangal 15 Agustus 2018 (untuk PTN BH), yang berarti bagi dosen pelaksana Pengabdian kepada Masyarakat yang belum mengunggah ketiga dokumen yang disebutkan dalam pasal 3, maka tidak berhak untuk menerima dana 30% sampai seluruh dokumen diisi dan diunggah di Simlitabmas.
Ketua LP/LPPM/UPPM/P3M/sebutan lain yang sejenisnya dan Koordinator LLDIKTI dapat mencairkan dana 30% pada dosen yang terdapat di lampiran 1-3 apabila mereka menunjukkan bukti screenshoot tanda catatan harian dana terserap 70%, laporan penggunaan anggaran 70% dan laporan kemajuan 70% telah diunggah di simlitabmas.
Lampiran Surat :
Daftar Nama Dosen Universitas yang masuk dalam daftar diatas :
Lampiran 1 (Serapan Anggaran Kurang dari 70%, data per 30 September 2018)
- TITIN AGUSTINA – Program Kemitraan Masyarakat
- ANINDYA ARDIANSARI – Program Kemitraan Masyarakat
- HARJONO – Program Kemitraan Masyarakat
- MASTURI – Program Kemitraan Masyarakat
- DANANG DWI SAPUTRO – Diseminasi Produk Teknologi ke Masyarakat
- KA YULI ASTUTI – Diseminasi Produk Teknologi ke Masyarakat
- ETTY SOESILOWATI – Diseminasi Produk Teknologi ke Masyarakat
- NANA KARIADA TRI MARTUTI – Diseminasi Produk Teknologi ke Masyarakat
- SUWITO EKO PRAMONO – Diseminasi Produk Teknologi ke Masyarakat
- SUNYOTO – Penerapan Produk Teknologi Tepat Guna kepada Masyarakat
- FARID AHMADI – Penerapan Produk Teknologi Tepat Guna kepada Masyarakat
- YOHANES LEONARDUS SUKESTIYARNO – Penerapan Produk Teknologi Tepat Guna kepada Masyarakat
- MARGUNANI – Penerapan Produk Teknologi Tepat Guna kepada Masyarakat
- KRISWANTO – Penerapan Produk Teknologi Tepat Guna kepada Masyarakat
- TEGUH SUPRIYANTO – Program Kemitraan Masyarakat
- MOHAMMAD BURHAN RUBAI WIJAYA – KKN Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat
- NING SETIATI – Program Kemitraan Masyarakat
- SITI FATHONAH – Program Kemitraan Masyarakat
- CAHYO YUWONO – KKN Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat
- ETTY SOESILOWATI – Program Kemitraan Wilayah
- WIYANTO – Program Pengembangan Kewirausahaan
- EKA YULI ASTUTI – Program Pengembangan Produk Ekspor
- ADITYA MARIANTI – KKN Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat
- TSABIT AZINAR AHMAD – Program Pengembangan Unit Produk Intelektual Kampus
- NANA KARIADA TRI MARTUTI – Program Pengembangan Produk Ekspor
- ISTI HIDAYAH – Program Kemitraan Wilayah
Lampiran 2 (Catatan Harian, data per 30 September 2018)
- YUSTINUS ULUNG ANGGRAITO – PKM
- TEGUH SUPRIYANTO – PKM
- TITIN AGUSTINA – PKM
- HARJONO – PKM
- SUNYOTO – PKM
- TOTOK SUMARYANTO FLORENTINUS – PKWPT
- MOHAMMAD BURHAN RUBAI WIJAYA – KKNPPM
- WIYANTO – PPK
- MASTURI – PKM
- NING SETIATI – PKM
- ANINDYA ARDIANSARI – PKM
- CAHYO YUWONO – KKNPPM
- AMIN RETNONINGSIH – PPUPIK
- SITI FATHONAH – PKM
Lampiran 3 (Laporan Kemajuan, data per 30 September 2018)
- MOHAMMAD BURHAN RUBAI WIJAYA – KKNPPM
- CAHYO YUWONO – KKNPPM
- TITIN AGUSTINA – PKM
- HARJONO – PKM