Kuliah Umum di Unnes, Pangdam Bicara Proxy War

Masa depan Negara Kesatuan Republik Indonesia berada di pundak mahasiswa. Sebab, para mahasiswa merupakan generasi penerus bangsa. Maka, mendorong mahasiswa agar terus belajar sama artinya dengan mendorong kemajuan Indonesia. Selama ini Indonesia yang kaya akan sumber daya alam sengaja dihambat agar tidak boleh maju.

Panglima Kodam (Pangdam) IV Diponegoro Mayjen TNI Sunindyo mengatakan hal itu ketika memberi kuliah umum pada 1.200 mahasiswa bidikmisi Universitas Negeri Semarang (Unnes) di Auditorium kampus Sekaran, Rabu (24/9).

Orang nomor satu di jajaran TNI Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta ini juga menegaskan, mahasiswa sebagai calon pemimpin bangsa harus mewaspadai strategi proxy war (perang boneka) atau perang antara dua pihak yang menggunakan peran pengganti.

Kini, proxy war menjadi ancaman serius bagi kedaulatan NKRI, “Jika perang Proxy ini tidak diantisipasi, maka keutuhan NKRI bisa babak belur alias tinggal nama,” katanya dalam acara bertema cinta tanah air dan bela negara.

Terkait proxy war, jenderal berbintang dua ini menegaskan bahwa saat ini perang dilakukan melalui beragam aspek dan menggunakan non-state actor.

Proxy war sudah terjadi di Indonesia, itu terlihat melalui adanya gerakan separatis, demonstrasi massa dan bentrok antar kelompok.

“Pemeran Proxy War dapat menjelma menjadi siapa saja dan lembaga apa saja. Misalnya, melalui LSM, media, jaringan narkoba, ormas dan OKP sehingga harus dicermati,” jelas Mayor Jenderal TNI Sunindyo.

Selain mahasiswa bidikmisi, kuliah umum yang juga diisi oleh Rektor Unnes Prof Dr Fatur Rokhman MHum ini dihadiri pejabat Kodam IV/Diponegoro dan pejabat Unnes.

Dalam pidato pembukaannya, Prof Fathur mengatakan bahwa semangat konservasi yang dikembangankan Unnes tak pernah padam.

Tak heran lagi, bahwa dari waktu ke waktu, kualitas lingkungan di Kawasan Kampus Unnes semakin kondusif dan ramah lingkungan. Salah satu indikator yang dapat menunjukkan peningkatan adalah naiknya Unnes menduduki peringkat ke 48 dalam jajaran kampus terhijau di dunia versi greenmetric World University Rangking.

“Sedangkan di tingkat Indonesia, Unnes menduduki peringkat ke 4,” kata profesor linguistik itu,”.

Rektor juga menandaskan, setiap mahasiswa baru (Unnes) wajib menanam pohon setidak-tidaknya satu pohon. Kewajiban ini diberikan kepada mahasiswa untukmenguatkan visi Unnes sebagai Universitas Konservasi.

Unnes serius mengawal program ini. Bahkan, sejak beberapa tahun lalu universitas telah membangun sistem informasi untuk monitoring penanaman mahasiswa.

“Sistem ini memungkinkan proses penanaman pohon dimonitoring hingga mahasiswa lulus,” pungkasnya.

 

 

Related Posts

1 Response
  1. Eko H-Librarian

    Betul kata bapak Pangdam. Kita mesti waspada dengan gerakan proxy war tsb. Tetap semangat & optimis mahasiswa baru Unnes. Wujudkan masa depan yang gemilang dengan menorehkan prestasi yang gemilang. Smoga.

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.