Kenakan Baju Adat Indonesia di Polandia, Dosen UNNES dilirik Pelukis Ternama Bogusław Lustyk

Bertepatan dengan tanggal 1 Ramadhan 1438 H atau 27 Mei 2017 diselenggarakan acara Festival Saska Kępa di Warsawa dengan mengusung tema “Your Youth” yang mendatangkan beberapa budayawan, seniman, dan artis terkemuka di Polandia dan sekitarnya. Berbagai pertunjukan musik diiringi oleh musisi ternama lulusan Art Schools seperti Grzegorz Paczkowski, Mariusz Oziu Orzechowski, dan Piotr Dąbrówka. Acara ini dimulai dengan parade tradisional dengan menyanyikan hymn Saska Kępa“Małgorzata” dilanjutkan beberapa inagurasi budaya dan seni.

Jalur lalulintas protokol sepanjang jalan Rondo Washington hingga Prom Culture Saska Kepa di Rondo Wolframa atau sekitar 11.5 Km ditutup untuk menggelar acara tahunan ini. Terdapat banyak seniman yang memamerkan hasil karyanya baik lukisan, patung, keramik, serta berbagai macam kerajinan tangan dan barang-barang unik yang tidak bisa didapatkan di toko. Iringan live music Mozart, blues, dan jazz menambah semarak kemeriahan festival. Seperti pada penyelenggaraan festival pada umumnya, banyak para chef handal tidak ketinggalan untuk menjual produk makanan dan minuman yang langsung bisa dijajakan ditempat maupun dibawa pulang.

Pada tahun ke 12 diselenggarakannya Festival Saska Kępa kali ini, Indonesian Diaspora & PPI berkerjasama dengan KBRI Polandia ikut berpartisipasi memberikan ruang informasi budaya dan pariwisata yang ada di Indonesia. Lulu April Farida dosen Bahasa Inggris UNNES yang sedang melaksanakan program Scheme Academic Mobility Exchange dari Kemenristek Dikti mengenakan salah satu pakaian Adat Indonesia untuk ikutan didalam mendukung program Wonderful Indonesia. Beruntung, hal tersebut tidak hanya menarik perhatian pengunjung untuk sekadar berfoto dan mencari tahu tentang baju adat serta negara Indonesia pada dirinya, namun menarik perhatian seorang Pelukis yang telah dibesarkan di Amerika dan kini kembali ke tanah kelahirannya Warsawa. Bogusław Lustyk dengan hormat mengajak Dosen UNNES ke stand miliknya dan meminta Lulu sebagai objek lukisannya.

Lulu tak perlu merogoh kocek untuk mendapatakan sketsa dari goresan tangannya sementara pengunjung yang lain harus mengeluarkan duaratus ribu rupiah hingga jutaan untuk mendapatkan lukisannya. Pemilik Lustyk Art Studio ternyata telah mengenal nama UNNES dari profil lukisan TRR yang di kampus kita dikenal dengan panggilan Prof Tjetjep. Tentu hal ini membuktikan semakin bereputasi nama UNNES dikancah Internasional. Lustyk juga menuturkan akan menyempatkan berkunjung ke Kampung Budaya UNNES sesaat sebelum dia menyelenggarakan pameran di Ubud Bali tahun mendatang.

Related Posts

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.