Jadi Dosen Tamu, Miyake Naoko Gantikan Narita

Mahasiswa Prodi Bahasa Jepang patut berbahagaia karena akan segera mendapat dosen tamu baru dari negeri matahari terbit. Miyake Naoko akan menggantikan Narita Takahiro yang selama ini telah mengajar selama 3 tahun di Universitas Konservasi. Naoko adalah Japanese Language Specialist dari Japan Foundation.

Kedatangan Miyake Naoko secara resmi disambut Pembantu Rektor Bidang Akademik yang diwakili Staf Ahli Ali Formen MEd, Rabu (26/6) bersama dosen Pendidikan Bahasa Jepang Ai Sumirah Setiawati SPd MPd dan Dra Rina Supriatnaningsih, MPd.

“Kami mengucapkan terima kasih atas komitmen dan dedikasinya kepada Unnes. Berkat komitmen Mr Narita Unnes bisa berkembang sebasar ini,” kata Ali.

Unnes telah lama menjalin kerja sama dengan Japan Foundation khususnya dalam penyelenggaraan pendidikan bahasa Jepang. Meski demikian, Japan Foundation memiliki tiga program lain, yakni  pertukaran kebudayaan, pertukaran intelektual dan pengembangan studi Jepang, serta Pengumpulan dan penyediaan informasi yang dibutuhkan untuk menunjang kegiatan pertukaran internasional.

Deputy Director Japan Foundation Nishimatsu Hideki yang hadir dalam acara siang tadi juga mengapresiasi kerja sama kedua lembaga tersebut. Ia berharap kerja sama dapat terus terjalin.

 

Related Posts

7 Responses
  1. Eko Handoyo Librarian

    Yth. Bapak Rektor… Kapankah kerjasama-kerjasama semacam tersebut di atas bisa “merembes” ke UPT Perpustakaan? Sungguh kami teman-teman dari perpustakaan sangat merindukan pengembangan perpustakaan bisa Go International..agar tidak ketinggalan dengan perpustakaan PT lainnya.. Terimakasih atas perhatian Bapak.

  2. Terima kasih kepada Mr. Narita Takahiro, selamat datang dan selamat bergabung dengan keluarga besar prodi bahasa jepang unnes khususnya, keluarga besar unnes umumnya Mrs. Miyake Naoko.

  3. Staff Ga Ahli

    @Atas
    Nice info… sebenarnya kesempatan kerjasama, pelatihan, dll itu banyak diluar. yang kurang adalah informasi yang sampai ke telinga kita.
    Kadang sudah dapat informasi pun malas melaksanakannya.

    Terima Kasih kepada Narita Sensei atas kerja kerasnya selama 3 tahun di UNNES Semarang. Selamat datang kepada Miyake Sensei, semoga betah di semarang dan membawa UNNES pada umumnya ke perubahan yang lebih baik dan khususnya kepada Prodi Pendidikan Bahasa Jepang.

  4. Terima kasih kepada staf PR 1 yang telah membantu kelancaran acara tersebut dan Bapak Ali Formen S.Pd.,M.Ed yang dengan penuh keramahan telah berkenan mewakili Pak PR 1 menerima ibu Miyake. Pak Nishimatsu dan bu Miyake sangat terkesan dengan keramahan Anda. Dan satu lagi, mereka mengatakan pisang rebusnya sangat enak sekali. Mereka tidak mengira kalau yang disuguhkan itu adalah pisang. Di Jepang mereka cuma mengenal satu jenis pisang saja yang di impor dari Filipina.
    Kemungkinan bulan Agustus mendatang setelah lebaran pak Nishimatsu akan datang lagi untuk mengantarkan tenaga asisten The Japan Foundation yang akan bertugas menggantikan bu Wakana yang telah bertugas membantu meningkatkan kemampuan bahasa Jepang mahasiswa dan dosen di Prodi Pendidikan Bahasa Jepang selama 2 tahun. Beliau akan pulang pada tanggal 6 Agustus mendatang.
    Mohon bantuannya.

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.