Pusat Pengembangan Kuliah Kerja Nyata atau disingkat Pusbang KKN adalah salah satu pusat di LP2M UNNES yang bertugas mengembangkan dan mengkoordinir penyelenggaraan Kuliah Kerja Nyata di UNNES. Pada tahun 2018 Pusbang KKN membuka pendaftaran calon DPL KKN untuk periode pelaksanaan KKN Tahun 2018, pendaftaran calon DPL KKN dibuka mulai tanggal 15 Maret sampai dengan 15...Read More
FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Berdasarkan edaran nomor 1149/UN37/SE/2018 tentang kegiatan perkuliahan semester genap 2017/2018 program pascasarjana, strata satu, dan diploma Universitas Negeri Semarang, kami sampaikan revisi waktu pelaksanaan perkuliahan semester genap 2017/2018 sebagai berikut : Masa kuliah semester Genap 2017/2018 semula 12 Maret – 22 Juni 2018 di revisi menjadi 12 Maret – 22 Juni 2018....Read More
FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Panitia seleksi pemilihan mahasiswa berprestasi (Pilmapres) tingkat fakultas menyelenggarakan technical meeting Pilmapres Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang Angkatan IX. Kegiatan diikuti 15 orang dari tiga angkatan dan tiga bagian yang berbeda. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Kamis, 15 Maret 2018 di GSG Dekanat Lantai 3 ini mendapat respon positif dari pimpinan fakultas. ” Alhamdulillah...Read More