Berita

Category

Mengungkap Makna di Balik Nama

“Apalah arti sebuah nama.” Hingga kini, kalimat itu masih sering terdengar. Namun, bagaimana orang Jawa menyikapi makna di balik sebuah nama? Wito Radyo membabar hal itu dalam sarasehan budaya Selasa Legen yang diselenggarakan Forum Selasa Legen Universitas Negeri Semarang (Unnes), Senin (8/10) malam, di serambi auditorium kampus Sekaran. Seniman dan budayawan kelahiran Klaten itu mengungkapkan,...
Read More

10 Mahasiswa Thailand Ikuti Program IEPIS di Unnes

Sepuluh mahasiswa dari Universitas Naresuan Thailand segera mengikuti program Intensive English Program for International Student (IEPIS) 2012 di Universtias Negeri Semarang (Unnes). IEPS merupakan program kursus singkat selama satu bulan yang dirancang untuk mahasiswa asing guna meningkatkan kemampuan bahasa Inggris secara signifikan. Kegiatan ini dilakukan selama sebulan  mulai 8 Oktober 2012 dan akan berakhir 2...
Read More

Inilah Duta Fakultas untuk Pemilihan Putra-Putri Kampus 2012

Pemilihan Putra-Putri Kampus Universitas Negeri Semarang (Unnes) 2012 di tingkat fakultas telah diselenggarakan. Dari pemilihan itu telah terpilih 2 pasang putra dan putri terbaik dari setiap fakultas di Unnes. Panitia pemilihan Putra-Putri Kampus Unnes 2012 Niken Prawitasari mengatakan, selanjutnya mereka akan mengikuti karantina pada 19-21 Oktober 2012 di kampus Sekaran. “Pada masa karantina mereka akan...
Read More

Seminar Kimia Kupas Jamu Berkualitas

Seperti apakah jamu yang berkualitas itu? Jawaban atas pertanyaan itulah yang mewarnai Seminar Nasional Kimia 2012, di Unnes kampus Sekaran, Sabtu (6/10). Seminar yang digelar Himpunan Mahasiswa Kimia FMIPA Unnes itu mengusung tema “Peran Budaya Chemoentrepreneurship dalam Pengembangan Konservasi Sumber Daya Alam dan Insani”. Seminar menghadirkan Direktur Borobudur Natural Herbal Industry Rachmat Sarwono, Wakil Rektor...
Read More

Jumat, Pembukaan Bulan Bahasa dan Seni di FBS

Bulan Bahasa dan Seni sebagai agenda tahunan Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Negeri Semarang (Unnes), akan dibuka Jumat (12/10), di lapangan B1 fakultas tersebut. Berbagai sajian kesenian dijadwalkan meramaikan kegiatan. Koordinator acara Eko Raharjo MHum mengatakan, acara yang dimulai pukul 07.00 itu akan dibuka dengan senam konservasi. “Senam akan diiringi dengan gamelan secara langsung...
Read More

Unnes Buka Kesempatan bagi Pengembang TIK

Universitas Negeri Semarang (Unnes) berkomitmen mengembangkan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) untuk diimplementasikan dalam berbagai bidang. Pesatnya pengembangan TIK berimplikasi pada kebutuhan sumber daya pengembang yang memadai, berdedikasi, dan memiliki loyalitas yang tinggi terhadap lembaga. Berdasar hal tersebut, dibuka kesempatan bagi mahasiswa Unnes yang mempunyai minat dan bakat dalam bidang TIK untuk ikut bergabung dalam tim...
Read More

Survivalitas Bangun Mental dan Fisik SM-3T

Survivalitas sangat dibutuhkan bagi seseorang atau sekelompok orang saat berada dalam keadaan gawat darurat. Misalnya  untuk mempertahankan hidup di hutan sebelum mendapatkan pertolongan. Kapten Suroto, koordinator instruktur dari Resimen Induk Komando Daerah Militer (Rindam) IV Magelang menekankan hal itu di sela-sela pelatihan survivalitas peserta prakondisi Sarjana Mendidik di Daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal (SM-3T), Kamis...
Read More

10 Mahasiswa PPs Unnes ke Universitas Ohio

Sepuluh mahasiswa Program Pascasarjana (PPs) Unnes akan mengikuti program Sandwich-Like di Universitas Ohio Amerika Serikat. Selama tiga bulan mereka akan melakukan berbagai kegiatan di universitas Paman Sam itu. Jumat (5/10), di rektorat kampus Sekaran, mereka berpamitan kepada Pembantu Rektor Bidang Pengembangan dan Kaerja Sama Prof dr Fathur Rokhman. Mereka didampingi Direktur PPs Prof Dr Samsudi...
Read More

Jurusan Akuntansi Gelar National Accounting Forum

Jurusan Akutansi Fakultas Ekonomi (FE) Universitas Negeri Semarang (Unnes) menggelar National Accounting Forum (NAF) di Unnes kamous Sekaran Gunungpati. Dalam kegiatan ini digelar serangkaian acara, di antaranya Olimpiade Akuntansi SMK Se-Jawa Tengah dan seminar nasional. Dalam olimpiade akuntansi yang diadakan Selasa (2/10), SMKN 3 Jepara berhasil meraih juara I, disusul SMK Nasional Pati sebagai juara...
Read More

Baris-berbaris, Bentuk Disiplin Peserta SM-3T

Peserta Sarjana Mendidik di daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal (SM-3T) angkatan ke-2 Universitas Negeri Semarang (Unnes) pada prakondisi dilatih Persatuan Baris Berbaris (PBB) dan Tata Cara Upacara.
Read More
1 669 670 671 672 673 770

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.