Berita

Category

SMPN 2 Semarang Bawa Pulang Lagi Trofi Bergilir

Olimpiade IPS Tingkat SMP-MTs se-Jawa dan Bali 2012 yang diselenggarakan Fakultas Ilmu Sosial (FIS) Universitas Negeri Semarang (Unnes), beberapa waktu lalu, telah mengukuhkan Satria Yudha Adhitama sebagai juara pertama. Dengan raihan itu, SMPN 2 Semarang berhasil membawa pulang kembali trofi bergilir seperti tahun lalu. Olimpiade dengan tema “Membentuk Kecerdasan Sosial dan Moral Sosial untuk Indonesia”...
Read More

Kepsek Mulai Isi Data Siswa untuk SNMPTN 2013

KOMPAS.com – Panitia pelaksana Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2013 telah membuka ruang bagi sekolah untuk mengisi Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS), awal pekan ini. Nama siswa harus tercantum dalam PDSS untuk mengikuti rangkaian tahapan SNMPTN 2013 berikutnya. Ketua Umum Panitia Pelaksana SNMPTN 2013, Akhmaloka, mengatakan bahwa pihak sekolah yang berwenang untuk mengisi...
Read More

Mengajarkan Tari hingga ke Singapura

Sembilan orang wakil Universitas Negeri Semarang (Unnes) yang terdiri atas dosen dan mahasiswa, melakukan sesi pelatihan tari di National University of Singapore (NUS), Rabu (19/12). Dosen pembimbing yang ikut serta dalam rombongan Usrek Tari Utina mengungkapkan, pada pertemuan budaya itu peserta sangat antusias. “Mereka sangat bersemangat untuk mengikuti sesi ini,” katanya via e-mail kepada unnes.ac.id,...
Read More

Kepala Sekolah Kesulitan Isi PDSS? Ini Jawabannya

Apa yang mesti dilakukan kepala sekolah jika mengalami permasalahan saat pengisian pangkalan data sekolah dan siswa (PDSS) untuk Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2013? “Tuliskan setiap permasalahan pada menu permasalahan yang tercantum pada menu kepala sekolah,” kata Sucipto Hadi Purnomo, Ketua UPT Humas Unnes yang juga humas sosialisasi SNMPTN 2013 untuk wilayah Jawa...
Read More

65 Pegawai Ikuti Tes Online Calon Pejabat Struktural

Sebanyak 54 tenaga kependidikan Universitas Negeri Semarang (Unnes) mengikuti tes calon pejabat struktural eselon IVa (Kepala Subbagian) selama dua hari Senin-Selasa (17-18/12) di kampus Sekaran.
Read More

Wagub Lemhanas: Penting, Revitalisasi Pancasila

Revitalisasi Pancasila sebagai dasar dan ideologi negara adalah penting. Agar rakyat Indonesia tak hanya memahami, tetapi juga mengamalkan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila.
Read More

Merembuk Isu Seni dan Budaya Nusantara

Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Negeri Semarang (Unnes) bekerja sama dengan Universiti Malaysia Sabah (UMS) menggelar Seminar Internasional bertajuk Warisan Nusantara 2 dengan tema “Pelestarian dan Pengembangan Kebudayaan Nusantara melalui Seni dan Bahasa”. Acara yang digelar di Dekanat FBS Unnes ini merupakan acara tahunan yang membahas berbagai isu seni dan kebudayaan nusantara, Selasa (18/12). Seperti...
Read More

Unnes Gelar Pelatihan Tari di Singapura

Sebanyak sembilan orang yang terdiri atas mahasiswa dan dosen Universitas Negeri Semarang (Unnes), akan menggelar pelatihan dan pergelaran tari di National University of Singapore (NUS), 19-20 Desember 2012. Koordinator kegiatan Usrek Tani Utina mengungkapkan, Unnes memenuhi panggilan dari NUS dalam rangka festival budaya di kampus tersebut. “Kami akan menggelar pelatihan tari Semarangan,” kata dosen Seni Tari Fakultas...
Read More

Integrasi IPA-IPS Ringankan Siswa

Prof Dr Supriadi Rustad menilai integrasi pelajaran IPA-IPS pada jenjang sekolah dasar justru meringankan beban siswa. “Saya melihat tidak ada masalah dengan rencana pengintegrasian IPA-IPS di SD. Apalagi, integrasi IPA-IPS dengan pelajaran lain konsepnya masih ‘nyambung’,” katanya, Sabtu (15/12), sebagaimana dikutip antarajateng.com. Hal tersebut diungkapkannya di sela-sela seminar bertema “Peran MIPA Dalam Peningkatan Kualitas Hidup...
Read More

Masuk PTN Tetap lewat Tiga Jalur

Sebagaimana tahun sebelumnya, tahun 2013 tetap tersedia tiga jalur seleksi penerimaan mahasiswa baru perguruan tinggi negeri (PTN). Ketiga jalur itu adalah Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN), Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN), dan ujian mandiri yang dilaksanakan tiap-tiap PTN. Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) Prof Dr Sudijono Sastroatmodjo menandaskan hal itu di hadapan...
Read More
1 654 655 656 657 658 770

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.