Berita

Category

Perluas Jaringan Akademik, FIS Kerja Sama dengan Universiti Kebangsaan Malaysia

Jaringan akademik Universitas Negeri Semarang (UNNES) dengan lembaga pendidikan lain terus dijalin. Kali ini Fakultas Ilmu Sosial (FIS) mendatangani kerja sama dengan Fakulti Sains Sosial dan Kemanusiaan (FSSK) Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM). Kesekapakatan ditandatangani oleh Dekan FIS Unnes Drs Moh Solehatul Mustofa  MA dan Prof Dr Mohd. Ekhwan Hj. Toriman dari FSSK. Dekan FIS didampingi...
Read More

Mahasiswa KKN-PPM Unnes Bersinergi dengan Kelompok Wanita Tani Gedongan Kendal

Sebanyak 15 Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Program Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) Universitas Negeri Semarang (UNNES) memberikan pelatihan pembuatan produk berbahan baku pisang kepada Kelompok Wanita Tani Sumber Rejeki Dusun Gedongan, Desa Ngesrepbalong, Kecamatan Limbangan, Kabupaten Kendal. TIM Program KKN-PPM  terdiri atas dosen-dosen UNNES, yaitu Indah Anisykurlillah, S.E., M.Si., Akt., CA dari Fakultas Ekonomi, Anis Widyawati,...
Read More

Labschool UNNES Audiensi dengan Ketua Tim Penggerak PKK Semarang

Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) labschool Universitas Negeri Semarang (UNNES) sebagai salah satu sekolah model pendidikan kecakapan hidup sosial anak usia dini dan mencegah kekerasan seksual pada anak pada program ‘aku dan kamu’ dari Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Jawa Tengah (Jateng) bersama 3 sekolah model lainnya audiensi dengan ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga...
Read More

Cabang Taekwondo, Mahasiswa UNNES Raih Emas dan Perak

Raihan medali kontingen Jawa Tengah dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX terus bertambah. Peningkatan jumlah medali yang diraih Jawa Tengah, antara lain berkat prestsai mahasiswa Universitas Negeri Semarang (UNNES). Pada Selasa (27/9) kemarin, atlet taekwondo UNNES yang tergabung dalam kontingen Jawa Tengah mempersembahkan medali emas dan perak. Nabila Amalia meraih emas dari kelas under 57...
Read More

57 UKM Ramaikan Semarak UNNES Fair 2016

UNNES Fair telah menjadi event tahunan yang dinantikan warga Universitas Negeri Semarang (UNNES). Kian tahun UNNES Fair kian berkembang dan telah berhasil menjadi pesta karya mahasiswa UNNES. Dengan dukungan penuh dari Universitas, event UNNES Fair dapat memberikan dampak positif bagi karya unggul mahasiswa. Semarak UNNES Fair 2016 di Hutan Mini UNNES resmi dibuka oleh Wakil...
Read More

FIP Kembangkan SOP Pelayanan Laboratorium

Untuk meningkatkan pelayanan di laboratorium, Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Negeri Semarang (UNNES) mengembangkan standard operasional procedur (SOP) laboratorium. Workshop diikuti pengelola enam jurusan di FIP dan empat satuan pendidikan. Narsumber dalam workshop ini adalah Dr Sarwanto MSi dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta. Ketua Tim Pengembang FIP...
Read More

Pengembangan Budaya Literasi

FBS (Fakultas Bahasa dan Seni) Universitas Negeri Semarang selenggarakan Kuliah Umum dengan tema “Pengembangan Budaya Literasi Melalui Academic and Creative Writing” di Gedung B6 FBS Kampus Unnes Sekaran, Selasa (27/9). Kuliam Umum dibuka oleh Wakil Dekan Bidang Akademik FBS Prof Dr Subyantoro MHum. Di dalam sambutannya Subyantoro menyampaikan aktivitas tulis menulis merupakan ciri kaum akademisi,...
Read More

Bidikmisi Jaga Arfan Nikmati Pendidikan Tinggi

Mahasiswa Jurusan Sejarah Universitas Negeri Semarang (UNNES) Arfan Habibi pernah berpikir meninggalkan bangku pendidikan tinggi. Pasalnya, meski ia sudah menerima Uang Kuliah Tunggal (UKT) rendah, orang tuanya masih berat untuk membiayai. Maklum, kedua orang tua Arfan bekerja sebagai buruh tani di Adiwerna, Tegal. Pendapatan keduanya tidak menentu. Dengan kondisi demikian, orang tuanya terlalu berat untuk...
Read More

UNNES Kerjasama dengan BPJS Kesehatan

Universitas Negeri Semarang (UNNES) dan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Kantor Cabang Utama (KCU) Semarang menyepakati kerjasama melalui penandatanganan Nota Kesepahaman. Nota Kesepahaman ditandatangani oleh Rektor Prof Dr Fathur Rokhman MHum dan Kepala Cabang BPJS Kesehatan dr Bimantoro R AAK, Selasa (27/9) di rektorat kampus Sekaran. Jangka waktu berlakunya Nota Kesepahaman ini lima tahun...
Read More

493 Calon Istruktur Ikuti Penyegaran Instruktur PLPG

Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Profesi (LP3) Universitas Negeri Semarang (UNNES) menyelenggarakan Penyegaran Instruktur Pendidikan dan Pelatihan Profesi Guru (PLPG) Rayon Universitas Negeri Semarang di Hotel Patrajasa Semarang, Senin (26/9). Kegiatan ini dihadiri 496 calon instruktur, UNNES dipercaya menjadi Perguruan Tinggi Rayon (112) untuk melaksanakan PLPG 2016-2019, dengan sub rayon Universitas PGRI Semarang (UPGRIS) dan Universitas...
Read More
1 378 379 380 381 382 771

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.