Berita

Category

Tempat Pengolahan Sampah UNNES Diresmikan

Indonesia termasuk ke dalam 10 besar Negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia. Hal ini tidak menutup kemungkinan menimbulkan produksi sampah  melimpah dan keterbatasan tempat penampungannya. UNNES sebagai salah satu perguruan tinggi yang memiliki  Visi Unversitas Berwawasan Konservasi dan Bereputasi International memiliki komitmen untuk melakukan pengelolaan sampah dan memanfaatkanya.  UNNES telah melakukan pembangunan tempat pengelolaan...
Read More

Dosen dan Tendik Terima SK Pangkat dan Jabatan, Rektor: Tingkatkan Kualitas dan Profesionalisme Pekerjaan

Pengelolaan sebuah institusi pendidikan membutuhkan prinsip untuk menjaga kesehatan organisasinya. Dalam hal ini, kesehatan organisasi Universitas Negeri Semarang (UNNES) terletak pada peningkatan SDM dan Tata kelola keuangan, dan asetnya. Hal tersebut yang disampaikan oleh Rektor UNNES, Prof Dr Fathur Rokhman MHum dalam penyerahan Surat Keputusan (SK) Kenaikan Pangkat dan Jabatan secara virtual, Rabu (27/08). Beliau...
Read More

Dukung Indonesia Maju, FIS UNNES Selenggarakan Webinar Penyiapan SDM Unggul

Daya saing bangsa menjadi isu global yang tidak pudar meskipun di masa pandemik Covid-19 seperti saat ini. Komitmen Indonesia untuk menjadi negara yang maju perlu disambut baik melalui berbagai bentuk dukungan. Perguruan Tinggi memiliki peran strategis dalam penyiapan sumber daya manusia yang unggul dengan semangat Tri Darma. Fakultas Ilmu Sosial (FIS) Universitas Negeri Semarang (UNNES)...
Read More

Bumikan Strategi Kepemimpinan Bertumbuh di Universitas Pancasakti

“Tantangan akan selalu ada untuk memacu semangat dan usaha kita. Bagi Perguruan Tinggi, tantangan di era disrupsi meliputi revolusi industri 4.0, daya saing global, pertumbuhan ekonomi suatu bangsa, dan pembangunan karakter generasi muda,” jelas Prof Fathur.
Read More

UNNES Dukung Program TemanKIP

Universitas Negeri Semarang (UNNES) mendukung program Teman Kartu Indonesia Pintar (KIP-Kuliah). Rektor UNNES, Prof Dr Fathur Rokhman MHum mengungkapkan, UNNES siap berkolaborasi dalam menjalankan program tersebut. “Kami siap berkolaborasi dengan Teman KIP-K, agar calon mahasiswa dapat melanjutkan kuliah tanpa kesulitan biaya,” ucap Prof Fathur. Menurut Prof Fathur, Teman KIP-Kuliah merupakan program strategis yang dapat membantu...
Read More

UNNES Unggul dalam Pembelajaran, FMIPA Diharap Jadi Pelopor Menuju Research University

Sebagai Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK), Universitas Negeri Semarang (UNNES) memiliki keunggulan dalam bidang pembelajaran. Hal itu telah diakui luas karena dosen-dosennya memiliki pengetahuan mumpuni dalam merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi pendidikan. Rektor UNNES Prof Dr Fathur Rokhman MHum mengajak seluruh dosen mempertahankan keunggulan tersebut. Salah satu caranya adalah dengan mengembangkan inovasi pembelajaran. Hal itu disampaikan...
Read More

Implementasikan Program Kampus Merdeka, FIP Tandatangani MoA dengan Disdik Kota Semarang

Dalam upaya meimplementasikan pelaksaan kebijakan program Merdeka Belajar- Kampus Merdeka, Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Negeri Semarang (UNNES) melakukan Memorandum of Agrement (MoA) dengan dinas pendidikan kota semarang Rumah Duta Revolusi Mental (RDRM). Kerjasama ini bertujuan tuntuk mendukung pelaksanaan kebijakan program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka, Selasa (19/8). Dekan FIP Drs Dr Edy Purwanto MSi menyampaikan pentingnya...
Read More

Rektor Universitas Jember, UNNES Sumber Belajar PK BLU

Rektor Universitas Negeri Semarang (UNNES) Prof Dr Fathur Rokhman MHum menerima kunjungan Rektor Universitas Jember (UNEJ) Dr Ir Iwan Taruna MEng beserta rombongan di Balairung Hotel Ciputra Semarang, Jumat (21/8). Acara berupa Penandatanganan MoU antara UNNES UNEJ dan Forum Grup Discussion  tentang Pengelolaan Keuangan dan Managemen Kampus Badan Layanan Umum (BLU). Rektor UNEJ Dalam sambutanya...
Read More

FMIPA UNNES Bersama Oracle Academy Fasilitasi Dosen Mendapatkan Sertifikasi Kompetensi

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Semarang (UNNES) saat ini menyelenggarakan kegiatan Java Fundamental Virtual Class Training of Trainer (ToT). Kegiatan ini berlangsung atas kerja sama dengan Oracle Academy, sebuah institusi pendidikan yang bergerak dibidang piranti lunak dengan produk database dan programming, yang berpusat di Redwood City, California. Kegiatan ToT yang sedianya...
Read More

Merdeka Belajar, UNNES Bentuk Jaringan Guru Pelopor dan LPTK Jawa Tengah

Pandemi Covid 19  yang merebak hampir diseluruh dunia dan mempengaruhi seluruh sendi kehidupan yang ada, tidak terkecuali dunia pendidikan menuntut semua akademisi untuk cepat beradaptasi dan berinovasi agar proses pembelajaran tetap berkualitas dan hasil yang diberikan sesuai dengan tujuan yang ada. Menghadapi tantangan tersebut Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Profesi (LP3 UNNES) mengadakan seminar daring dengan...
Read More
1 155 156 157 158 159 770

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.