Berita

Category

Selamat Jalan Prof Dr Totok Sumaryanto

Rektor Universitas Negeri Semarang (UNNES) Prof Dr Fathur Rokhman MHum beserta keluarga besar UNNES menyampaikan dukacita yang sangat mendalam atas berpulangnya almarhum Prof Dr Totok Sumaryanto Florentinus MPd kooedinator Prodi Pendidikan Seni S3 UNNES Prof Dr Totok Sumaryanto Florentinus MPd wafat pada hari Sabtu (20/3) pukul 10.39 WIB pada usia 57 tahun. Semoga seluruh ilmu...
Read More

UPT Konservasi UNNES Siap Kelola Limbah Tanamam Menjadi Produk Bernilai Ekonomi

UPT Pengembangan Konservasi Universitas Negeri Semarang berkolaborasi dengan Tim Solusi Limbah Kampus UI GreenMetric menyelenggarakan lokakarya pengolahan limbah sampah menjadi produk bernilai ekonomi secara Daring, Sabtu, 20/3. Kepala UPT Konservasi Prof Amin Retnoningsih menyampaikna kegiatan ini merupakan salah satu dari rangkaian kegiatan untuk memperingati Dies Natalis UNNES ke-56 dengab melibatkan 925 peserta dari 21 Perguruan...
Read More

UNNES Bersholawat, Gemilang Untuk Indonesia Maju

Serangkaian Kegiatan Dies Natalis ke 56 Universitas Negeri semarang (UNNES) diperingati dengan meriah, meskipun di tengah situasi pandemi. Kali ini UNNES menyelenggarakan kegiatan doa bersama dan UNNES Bersholawat yang bertajuk “Gemilang Untuk Indonesia Maju”, Jumat (19/3) di Gedung Kanzuz Sholawat Pekalongan. UNNES Bersholawat menghadirkan DR (H.C)Habib Luthfi bin Ali bin Yahya dan Habib Novel Bin...
Read More

Rektor UNNES Tandatangani Kontrak Kinerja Dengan Kemenkeu

Rektor Universitas Negeri Semarang Prof Dr Fathur Rokhman MHum menandatangani kontrak kinerja tahun 2021 dengan Kementerian Keuangan melalui Dirjen Perbendaharaan BLU Rumpun Layanan Pendidikan, Jumat (19/3) yang dilaksanakan secara Daring. Penandatanganan ini dilaksankan untuk menjaga tata kelola yang sehat, peningkatan mutu layanan, dan komitmen. Komitmen tersebut diwujudkan dalam kontrak kinerja antara pimpinan BLU dengan Menteri...
Read More

Webinar DWP UNNES, Menjadi Wanita Sehat, Ceria, dan Mandiri untuk Keluarga yang Gemilang

Dharma Wanita Persatuan Universitas Negeri Semarang (DWP UNNES) menyelenggarakan Webinar bertajuk “Menjadi Wanita Sehat, Ceria, dan Mandiri untuk Keluarga dan UNNES yang Gemilang” pada Kamis (18/3). Kegiatan yang menghadirkan narasumber Ketua Bidang Pendidikan DWP Kementerian Komunikasi dan Informatika Ir Herawati Widodo MM ini, dimoderatori oleh Dekan Fakultas Hukum UNNES Dr Rodiyah SPd SH MSi. Hadir...
Read More

Wakil Rektor Bidang Perencanaan dan Kerja Sama lepas mahasiswa UNNES magang di 11 Perusahaan BUMN

Dalam upaya peningkatan kemampuan dan kompetensi mahasiswa selama masa pandemi Covid-19, Universitas Negeri Semarang (UNNES) menyelenggarakan Program Magang Mahasiswa Bersertifikat 2021 (PMMB) Batch 1 untuk mahasiswa program Sarjana. Melalui Bidang Kerja Sama UNNES pembekalan dan pelepasan Program Magang Mahasiswa Bersertifikat Batch 1 tahun 2021 dilakukan secarang daring, Kamis (18/3). Dr Hendi Pratama MA Wakil Rektor...
Read More

Sepirit Maroko Bekerja Sama Dengan Indonesia Untuk Mencapai Perdamaian Dunia

Ambassador Extraordinary And Plenipotentiary of Republic Indonesia to The Kingdom of Morocco H E Mr Ouadiâ Benabdellah Melalaui paparanya “Kingdom of Morocco: Evolving Democracy and Promoting Peaceful World” menyampaikan Maroko adalah negara yang kontra radikalisme dan ekstremisme, sesuai dengan Indonesia yang ingin mempromosikan moderasi dan toleransi agama. “Maroko bekerjasama dengan Indonesia dengan spirit untuk mempererat...
Read More

Internasional Webinar, Rektor UNNES Sampaikan Peran Strategis Indonesia Membangun Persahabatan International

Universitas Negeri Semarang (UNNES) menyelenggarakan International Webinar dengan tema Redefining Democracy and State Patriotism for Peace Muslims World yang diselanggarakan secara Daring dan Luring terbatas dengan protokol kesehatan. Internasional webinar ini menghadirkan narasumber Ambassador Extraordinary And Plenipotentiary of Republic Indonesia to The Kingdom of Morocco HE Hasrul Azwar, Ambassador of The Kingdom of Morocco to...
Read More

Mahasiswa UNNES Raih 3 Prestasi di Ajang Sopravita Internasional Festival

Mahasiswa Jurusan Seni Musik Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Semarang Nadya Putri Oktaviani Sari berhasil memperoleh 3 prestasi dalam ajang Sopravita Internasional Festival yang diselenggarakan Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Nadia Putri Oktaviani berhasil memperoleh tiga prestasi yaitu peraih Gold Medal untuk kategori Pop Jazz, Gold Medal Kategori Folk...
Read More

UNNES Akan Selenggarakan Webinar Internasional

Besok, Universitas Negeri Semarang (UNNES) akan menyelenggarakan Webinar Internasional. Webinar ini mengangkat tema “Demokrasi dan Patriotisme Negara untuk Dunia Muslim yang Damai” yang diselenggarakan secara Daring akan disiarkan langsung melalui kanal Youtube UNNES pada pukul 15.00 WIB. Webinar internasional ini digelar sebagai ajang terbesar dalam rangka Dies Natalis ke-56 UNNES dan 60 Tahun Hubungan Diplomatik...
Read More
1 131 132 133 134 135 770

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

Who we are

Our website address is: https://unnes.ac.id.

Comments

When visitors leave comments on the site we collect the data shown in the comments form, and also the visitor’s IP address and browser user agent string to help spam detection.

An anonymized string created from your email address (also called a hash) may be provided to the Gravatar service to see if you are using it. The Gravatar service privacy policy is available here: https://automattic.com/privacy/. After approval of your comment, your profile picture is visible to the public in the context of your comment.

Media

If you upload images to the website, you should avoid uploading images with embedded location data (EXIF GPS) included. Visitors to the website can download and extract any location data from images on the website.

Cookies

If you leave a comment on our site you may opt-in to saving your name, email address and website in cookies. These are for your convenience so that you do not have to fill in your details again when you leave another comment. These cookies will last for one year.

If you visit our login page, we will set a temporary cookie to determine if your browser accepts cookies. This cookie contains no personal data and is discarded when you close your browser.

When you log in, we will also set up several cookies to save your login information and your screen display choices. Login cookies last for two days, and screen options cookies last for a year. If you select “Remember Me”, your login will persist for two weeks. If you log out of your account, the login cookies will be removed.

If you edit or publish an article, an additional cookie will be saved in your browser. This cookie includes no personal data and simply indicates the post ID of the article you just edited. It expires after 1 day.

Embedded content from other websites

Articles on this site may include embedded content (e.g. videos, images, articles, etc.). Embedded content from other websites behaves in the exact same way as if the visitor has visited the other website.

These websites may collect data about you, use cookies, embed additional third-party tracking, and monitor your interaction with that embedded content, including tracking your interaction with the embedded content if you have an account and are logged in to that website.

Who we share your data with

If you request a password reset, your IP address will be included in the reset email.

How long we retain your data

If you leave a comment, the comment and its metadata are retained indefinitely. This is so we can recognize and approve any follow-up comments automatically instead of holding them in a moderation queue.

For users that register on our website (if any), we also store the personal information they provide in their user profile. All users can see, edit, or delete their personal information at any time (except they cannot change their username). Website administrators can also see and edit that information.

What rights you have over your data

If you have an account on this site, or have left comments, you can request to receive an exported file of the personal data we hold about you, including any data you have provided to us. You can also request that we erase any personal data we hold about you. This does not include any data we are obliged to keep for administrative, legal, or security purposes.

Where your data is sent

Visitor comments may be checked through an automated spam detection service.