Ekonomi dan Keuangan Islam

Deskripsi

  1. Memiliki keunggulan komparatif dan kompetitif dalam pengembangan dan mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang Ekonomi dan Keuangan Islam.
  2. Mengerti, memahami, dan mampu mengaplikasikan konsep dasar dan asas ilmu Ekonomi dan Keuangan Islam dengan penuh rasa tanggung jawab serta mampu memahami, menganalisis, dan memecahkan permasalahan di bidang Ekonomi dan Keuangan Islam baik secara nasional maupun internasional dengan mengedepankan etika dan kesantunan serta nilai-nilai nasionalis.
  3. Mampu berkomunikasi secara efektif dengan memanfaatkan dan menerapkan teknologi informasi dan Bahasa Inggris serta mengembangkan diri untuk berpikir logis dan analitis untuk menyelesaikan permasalahan secara profesional dengan cerdas, tangguh, dan bertanggungjawab.
  4. Mampu menjunjung tinggi norma, tata nilai, agama, mengembangkan jiwa dan sikap kewirausahaan, serta mengembangkan dan mengabdikan diri kepada masyarakat serta bekerjasama dan beradaptasi dalam lingkungan kerja dengan menjunjung tinggi demokratis, nasional dan bertanggungjawab.

Status Akreditasi

Terakreditasi Minimum Akreditasi Pembukaan Program Studi Baru dari BAN-PT, Akreditasi “Baik”.

Profil Lulusan

  1. Manager Tingkat Pertama
  2. Analis Keuangan dan Investasi Syariah
  3. Analis PEMBIAYAAN SYARIAH
  4. Analis Produk Halal
  5. Auditor Halal      
  6. Konsultan Produk Halal
  7. Konsultan Ekonomi dan Keuangan Islam
  8. Perencana Program Pemberdayaan Zakat, Infak, dan Wakaf
  9. Start-up Bisnis Syariah
  10. Sociopreneur Syariah
  11. Peneliti

Fasilitas dan Laboratorium

Ruang kuliah dan ruang ujian skripsi ber-AC, fasilitas perkuliahan berstandar internasional, perpustakaan digital, laboratorium terpadu yang modern, Microsoft One Drive 1 TB, Google Workplace 6 GB, dan Akun Turnitin.

Kurikulum

Semester 1

Pendidikan Pancasila

Bahasa Indonesia

Pendidikan Konservasi

Literasi Digital & Kemanusiaan

Pendidikan Agama Islam

Pengantar Bisnis

Pengantar Ekonomi

Pengantar Akuntansi

Kewirausahaan

Mikro Ekonomi

Matematika Ekonomi

Semester 2

Pendidikan Kewarganegaraan

Bahasa Inggris

Pengantar Manajemen

Statistika Ekonomi

Ekonomi Moneter

Ekonomi dan Bisnis Kreatif

Bahasa Arab

Fiqih Muamalah Kontemporer

Falsafah Ekonomi Islam

Mikro Ekonomi Islam

Kewirausahaan Islam

Perpajakan

Semester 3

Bahasa Inggris Bisnis

Makro Ekonomi

Ekonomi dan Bisnis Digital (E-Commerce)

Perekonomian Indonesia

Ekonomi Moneter Islam

Sejarah Pemikiran Ekonomi Islam

Tafsir Ayat dan Hadits Ekonomi

Manajemen Bisnis Syariah

Manajemen Keuangan Syariah

Akuntansi Syariah

Aplikasi Komputer

Semester 4

Akuntansi Perbankan Syariah

Lembaga Keuangan Syariah

Ekonometrika

Digitalisasi Bisnis dan Keuangan Syariah

Sistem Informasi Manajemen

Makro Ekonomi Islam

Studi Kelayakan Bisnis Syariah

Investasi dan Pasar Modal Syariah

Filantropi Islam

Analisis Laporan Keuangan Syariah

Semester 5

Ekonomi Pembangunan Islam*

Ekonomi Publik Islam*

Ekonomi Politik Islam*

Manajemen Risiko Keuangan Syariah**

Lembaga Keuangan Islam Internasional**

Inovasi dan produk Lembaga Keuangan Syariah**

Komunikasi Bisnis Islam***

Manajemen Produk Halal***

Aspek Hukum dalam Ekonomi dan Bisnis Syariah***

Microfinance Syariah

Bisnis dan Industri Halal

Etika Bisnis Islam

Tata Kelola Lembaga Keuangan Syariah

Manajemen Kekayaan Islam

Audit Keuangan Syariah

Semester 6

Praktik Kewirausahaan dan Bisnis Syariah

Metodologi Penelitian Ekonomi, Bisnis, dan Keuangan Syariah

Praktik Keuangan Syariah Bank dan Non Bank

Praktik Akuntansi Syariah

Praktik Filantropi Islam

Semester 7

Praktik Kerja Lapangan

Kuliah Kerja Nyata

Komprehensif

Seminar Ekonomi, Bisnis, dan Keuangan Syariah

Semester 8

Skripsi

Keterangan:

* Mata Kuliah Ekonomi Syariah

** Mata Kuliah Akuntansi dan Keuangan Syariah

*** Mata Kuliah Bisnis Syariah

Dosen

Prof. Drs.  Heri Yanto, M.BA, Ph.D.

Prof. Dr. Sucihatiningsih DWP, M.Si.

Prof. Dr. Rusdarti, M.Si.

Prof. Dr. Muhammad Khafid, M.Si

Prof. Dr. P. Eko Prasetyo, M.Si.

Prof. Dr. Agus Wahyudin, M,Si

Prof. Dr. Ir. Agus Hermanto, M.M.

Prof. Arief Yulianto, MM

Prof. Dr. Amin Pujiati, M.Si

Dr. Amir Mahmud, S.Pd, M.Si

Dorojatun Prihandono, S. E., M. M., Ph.D.

Sandy Arief, S.Pd, M.Sc, Ph.D

Dr. Drs. Asrori, M.S.

Dr. Prabowo Yudo Jayanto, S.E., M.S.A

Indah Fajarini SW., M.Si., Ph.D, CSRA.

Dr. Indah Anisykurlillah, SE., M.Si. Akt., CA.

Dr. Bestari Dwi Handayani, M.Si.

Dr. Heni Murtini, S.E, M.Si

Dr. Hasan Mukhibad, S.E, M.Si

Agung Yulianto, S.Pd., M.Si.

Ubaedul Mustofa, S.H.I., M.S.I.

Risanda Alirastra Budiantoro, S.E., M.SEI.

Mitra kerja sama

  1. Universiti Teknologi MARA (UiTM)
  2. Bank Indonesia
  3. Bank Syariah Indonesia (BSI)
  4. Masyarakat Ekonomi Islam (MES) Jawa Tengah
  5. Universitas Airlangga
  6. Universitas Pendidikan Indonesia

Narahubung

Dr. Prabowo Yudo Jayanto, SE, M.S.A (+62 881-2412-323)