Berita

Category

Kemenristekdikti Ajak Mahasiswa Maju lewat MEA

Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) mengajak mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes) konpetitif dalam menggapai kemajuan. Stateginya dengan membentuk persekutan dalam wadah Masyarakat Ekonomi Asean (MEA). Ajakan itu disampaikan oleh Direktur Kemahasiswaan Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi, Dr. Didin Wahidin, M.Pd. saat kuliah umum, Senin, 29 Agustus 2016 di auditorium kampus Sekaran. Kuliah...
Read More

Dosen Unja Dorong Masyarakat Tanjung Jabung jadi Atlit Dayung

Dosen Universitas Jambi, Atri Widowati, S.Pd., M.Or., meraih gelar doktor Ilmu Pendidikan usai sidang promosi terbuka di Kampus Bendan Ngisor Program Pascasarjana (PPs) Universitas Negeri Semarang (Unnes) belum lama ini. Di bawah bimbingan promotor Prof. Dr. Tjetjep Rohendi Rohidi, MA., kopromotor Prof. Dr. Tandiyo Rahayu, M.Pd., anggota promotor Prof. Dr. Soegiyanto KS, M.S., ia berhasil...
Read More

Panduan Pengisian KRS Mahasiswa Baru PPs Unnes 2016

SIKADU SEKILAS Sistem Informasi Akademik Terpadu (Sikadu) adalah sistem informasi berbasis web yang dibangun dengan tujuan untuk mengorganisasikan data akademik di Universitas Negeri Semarang dan dapat diakses secara online melalui alamat: http://akademik.unnes.ac.id FUNGSI SIKADU BAGI MAHASISWA Fungsi Sikadu bagi mahasiswa antara lain untuk: Pengelolaan sistem registrasi, Sistem penjadwalan perkuliahan, Pengelolaan Kartu Rencana Studi (KRS), Monitoring...
Read More

Selamat Datang 919 Mahasiswa Baru

Sebanyak 919 mahasiswa baru akan memulai studi di kampus Bendan Ngisor Semarang. Mereka adalah 832 mahasiswa jenjang magister (S2) dan 87 mahasiswa program doktor (S3) Program Pascasarjana (PPs) Universitas Negeri Semarang (Unnes) yang lolos seleksi beberapa waktu lalu. Sebelumnya, PPs menyelenggarakan Seleksi Penerimaan Mahasiswa Unnes (SPMU) dalam dua gelombang. Seleksi gelombang II berlangsung 26 April...
Read More

Form dan Alur Wisuda tahun 2017 (1 tahun 5 Periode)

Form Kelengkapan dan Alur Pendaftaran Wisuda tahun 2017 (click untk download) [gview file=”http://http://pps.unnes.ac.id/pps2/wp-content/uploads/2016/08/Pengumuman-Wisuda-2017-Unnes-Rev2.pdf”]
Read More

Anggota TNI Sabet Gelar Doktor dengan Model Manajemen SKS

Anggota Tentara Nasional Indonesia, Drs. I Gusti Agung Ketut Yoga, M.Si. menyabet gelar doktor setelah mengikuti ujian terbuka pada Selasa, 26 Juli 2016 di kampus Bendan Ngisor Program Pascasarjana (PPs) Universitas Negeri Semarang (Unnes). Dibawah bimbingan promotor Prof. Dr. Maman Rachman, M.Sc., kopromotor Prof. Dr. Masrukhi, M.Pd., dan anggota promotor Prof. rer.nat. Wahyu Hardyanto, M.Si.,...
Read More

PPs Meluluskan 150 Mahasiswa

Program Pascasarjana (PPs) Universitas Negeri Semarang (Unnes) menggelar Tasyakuran dan Penyematan Samir, Selasa 26 Juli 2016 di kampus Bendan Ngisor PPs Unnes. Pada periode II ini, PPs meluluskan 14 doktor dan 136 magister. Acara yang digelar malam hari itu dihadiri Wakil Rektor Bidang Akademik Prof. Dr. Rustono, M.Hum., Wakil Direktur Bidang Akademik dan Mahasiswa Prof....
Read More

Halalbihalal, Warga Unnes Diharap Terhindar dari Penyakit Hati

Idulfitri mempunyai arti kembali suci. Halalbihalal bermakna memberhentikan salah. Karena itu, penting untuk memberhentikan salah guna menjaga hubungan persaudaraan. Salah satu poin hikmah Idulfitri itu disampaikan KH Duri Ashari pada halalbihalal keluarga besar Universitas Negeri Semarang (Unnes), Rabu 13 Juli 2016, di auditorium kampus Sekaran. Menurut Kiai Duri, karena penyakit hati selalu ada pada setiap...
Read More

Rangkaian Kegiatan Persiapan Semester Gasal 2016-2017

Semarang, akademik.unnes.ac.id. Sebagaimana tercantum pada Peraturan Rektor Unnes Nomor 15 Tahun 2016 tentang Kalender Akademik dan Kemahasiswaan Tahun Akademik 2016/2017 UNNES, untuk kegiatan Pra Semester Gasal 2016/2017 sudah dimulai dengan kegiatan penawaran mata kuliah oleh Prodi, hal tersebut disampaikan oleh Kabag Akademik, BAKK, Mulyadi. Lebih lanjut disampaikan tentang agenda kegiatan Pra semester gasal 2016/2017, sebagai berikut:...
Read More

Hartono Sandang Doktor dengan Model Pelatihan Penulisan Artikel

Drs. Hartono, M.Pd. dosen Akademi Kebidanan Graha Mandiri Cilacap, menyandang gelar doktor di kampus Bendan Ngisor Program Pascasarjana (PPs) Universitas Negeri Semarang (Unnes), Kamis 2 Juni 2016. Di bawah bimbingan promotor Prof. Dr. Maman Rachman, M.Sc., kopromotor Prof. Dr. Joko Widodo, M.Pd., dan anggota promotor Dr.Titi Prihatin, M.Pd., ia berhasil mempertahankan disertasi “Pengembangan Model Pelatihan...
Read More
1 24 25 26 27 28 54
We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.