Koorprodi Administrasi Pendidikan S2
Prof. Dr. Arief Yulianto, S.E., M.M.
No. | Sertifikat Akreditasi | Peringkat Akreditasi | No SK Akreditasi | Keterangan |
---|---|---|---|---|
1. | B | 384/SK/BAN-PT/Akred/M/IX/2014 | 26-09-2019 (lama) | |
2. | Baik Sekali | 1587/SK/BAN-PT/Akred/M/III/2021 | 23-03-2026 (berlaku) | |
3. | UNGGUL | 846/SK/LAMDIK/Ak/M/VIII/2024 | 06-08-2029 (berlaku) |
Ijin pendirian prodi no 07/DIKTI/Kep/tahun 2021 dengan nama Magister Manajemen Pendidikan. Didasarkan SK Rektor no B/998/UN37/HK/2009 tentang perubahan nomenklatur sehingga nama prodi menjadi Magister Administrasi Pendidikan. Visi Keilmuan Menghasilkan ahli Administrasi Pendidikan berlandaskan Keilmuan Manajemen yang professional dan berbasis teknologi informasi dalam Kecemelangan Pendidikan di tingkat internasional.
Perubahan UNNES BLU menjadi PTNBH di didasarkan PP Nomor 36 Tahun 2022) dan Peraturan Rektor UNNES No B.346/ UN37/HK/2023 menjelaskan perpindahan program studi Magister yang monodisiplin dari Sekolah Pascasarjana ke Fakultas, sehingga hanya multidisiplin yang berada di Sekolah Pascasarjana. Awalnya, Program Pascasarjana terletak di Jalan Kelud Utara III, semenjak 19 Agustus 2023 menjadi Sekolah Pascasarjana SPs. yang berlokasi di Kampus Bendan Ngisor. Saat ini SPs UNNES mengelola 4 (empat) program studi (prodi) magister adalah Administrasi Pendidikan, Pendidikan Dasar, Pendidikan Kejuruan, Penelitian dan Evaluasi Pendidikan; 1 (satu) prodi doktor adalah Manajemen Kependidikan; serta 1 pendidikan profesi guru (PPG). Profil Perguruan Tinggi (PT) dan Unit Pengelola Program Studi (UPPS)
Visi keilmuan PS MAP adalah menghasilkan lulusan magister di bidang administrasi Pendidikan dengan keunggulan di tata Kelola organisasi, yang bereputasi dunia, pelopor kecemerlangan pendidikan yang berwawasan konservasi
Magister Pendidikan (M.Pd.)
Profil dan Tracer Alumni Magister Administrasi Pendidikan
Universitas Negeri Semarang,
Kampus Sekaran, Gunungpati, Kota Semarang 50229
Ka.Prodi
Arief Yulianto
email: [email protected]