Kementerian Luar Negeri saat ini tengah bersiap melaksanakan seleksi CPNS TA 2021 sebanyak 332 formasi. Dalam rangka menyosialiasikan seleksi CPNS tersebut, Kemenlu menyelenggarakan webinar yang akan dilaksanakan 2 kali yaitu pada Kamis, 10 Juni 2021 dan Jum’at 11 Juni 2021. Informasi selengkapnya klik disini.