Menjadi Universitas Berkelanjutan

Universitas Negeri Semarang > Konservasi UNNES > Tidak Berkategori > Menjadi Universitas Berkelanjutan

Kekhawatiran manusia akan keberlangsungan kehidupan semakin tinggi. Kualitas bumi semakin menurun dikarenakan meningkatnya jumlah polusi dari kendaraan, pabrik dan lingkungan perumahan. Meningkatnya degradasi lingkungan karena perilaku ekonomi, pola produksi dan konsumsi yang hanya mempertimbangkan kepentingan sementara dan tidak berkelanjutan atau mengabaikan keberadaan ekosistem yang berkelanjutan. Untuk itu maka muncul rencana aksi global yang disepakati oleh para pemimpin dunia, termasuk Indonesia, guna mengakhiri kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan atau yang kita kenal dengan Sustainable Development Goals (SDGs). SDGs berisi 17 Tujuan dan 169 Target yang diharapkan dapat dicapai pada tahun 2030. Konsep SDGs merupakan kelanjutan dari konsep Millenium Development Goals (MDGs) yang telah terlebih dahulu dilaksanakan.

Jika kita cermati bersama 17 tujuan dari Sustainable Development Goals (SDGs) semua selaras dengan Visi Fakultas Ekonomi UNNES dalam menyelenggarakan pendidikan yang unggul dan berkarakter serta mengembangkan dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang ilmu ekonomi dan pendidikan ekonomi yang berwawasan konservasi dan bereputasi internasional. Sebut saja tujuan 4 SDGs yaitu memastikan pendidikan yang inklusif dan berkualitas setara, juga mendukung kesempatan belajar seumur hidup bagi semua. Serta tujuan 12 SDGs yang memastikan pola konsumsi dan produksi yang berkelanjutan.

Universitas mendidik individu baik pengetahuan, keterampilan maupun perilaku. Untuk alasan ini universitas memiliki tanggung jawab besar untuk meningkatkan kesadaran, pengetahuan, teknologi, dan alat pengembangan yang dibutuhkan untuk menciptakan masa depan yang ramah lingkungan yang akan mendukung terwujudnya Sustainable Development Goals (SDGs) di Indonesia. Secara internasional inisiatif tersebut terwujud dalam Higher Education Sustainability Initiative (HESI) yang beranggotakan 272 universitas dari 47 negara. Adapula Deklarasi Talloires (TD) yang ditandatangani oleh lebih dari 350 universitas dari 40 negara yang berkomitmen dalam Educational for Sustainable Development (ESD). Universitas Negeri Semarang telah menerapkan pendidikan untuk pembangunan berkelanjutan (ESD) yang terlihat jelas dari visinya berwawasan konservasi. Universitas yang berkelanjutan dapat didefinisikan sebagai lembaga pendidikan tinggi yang membahas, melibatkan dan mempromosikan minimalisasi dampak negatif lingkungan, ekonomi, sosial dan kesehatan dalam penggunaan sumber daya mereka [dalam] fungsi-fungsi utama pengajaran, penelitian, penjangkauan dan kemitraan, dan pengabdian untuk [membantu] masyarakat melakukan transisi ke gaya hidup berkelanjutan.

Bagaimana kita memulainya? Untuk menjadi universitas/ fakultas berkelanjutan ada bebepa langkah yang bisa ditempuh antara lain; membanguan platform universitas/fakultas berkelanjutkan yang tertuang dalam visi misi; bergabung dan bekerjasama dalam organisasi yang memiliki tujuan yang sama baik nasional maupun internasional; memilih sebagian tujuan SDGs untuk dijadikan core universitas/ fakultas; dan membuat aksi atau kampaye yang menarik dan berdampak. Dalam tranformasi menuju universitas/fakultas berkelanjutan tersebut dibutuhkan komponen-komponen berupa leadership commitment, social network, participation, education & learning, research integration, performance management.

Dalam memperkuat universitas/fakultas berkelanjutan diperlukan kesadaran dan pastisipasi seluruh pemangku kepentingan baik dosen, mahasiswa, karyawan, masyarakat sekitar dan lainya. Untuk itu perlu terus diadakan aksi atau kampaye pembangunan berkelanjutan/ konservasi. Beberapa bentuk aksi atau kampanye dapat berupa; recycling, melibatkan semua pihak dalam pengelolaan sampah yang bertanggungjawab; hydration station, menyediakan tempat pengisian ulang air minum; save energy, bijak dalam menggunakan energi/listrik/perangkat elektonik dan mengoptimalkan energy/cahaya/udara alami; minimize waste and packaging dalam setiap aktifitas; green transportation berupa sepeda, kendaraan listrik atau berkendara bersama/ berboncengan; gaya hidup sehat, konsumsi dan produksi yang bertanggung jawab; donasi dalam berbagai bentuk dalam mendukung pembangunan berkelanjutan; dan aksi lainya. Kegiatan tersebut akan menciptakan atmosfir, cara pandang, perilaku, karakter dan budaya universitas/fakultas berkelanjutan.

Dari berbagai sudut padang agama, pengetahuan, sosial dan sudut pandang lainya kita akan mendapatkan kesimpulan bahwa kita harus bersinergi dengan lingkungan hidup/ bumi/ planet untuk kehidupan yang lebih baik. Maka pembangunan berkelanjutan bukanlah pilihan tapi keharusan!

Khasan Setiaji

Related Posts

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.