Seminar Nasional oleh Jurusan Ilmu Kesehatan Masyarakat

Universitas Negeri Semarang > Faculty of Sport Sciences > Berita > Seminar Nasional oleh Jurusan Ilmu Kesehatan Masyarakat

seminar

Masih dalam rangkaian (IPHPS) 2016 yang diselenggaran IKM FIK Unnes, Jumat (22/9) dengan tempat yang sama Jurusan IKM menyelenggarakan Seminar Nasional. Seminar yang diikuti 420 peserta tersebut mengambil tema “Akselerasi Pembangunan Kesehatan Yang Berbasis Teknologi Dan Terintgrasi Dengan Kebijakan Pembangunan Nasional”  dan menghadirkan Hendrar Priadi, SE, M.M sebagai Walikota Semarang yang dalam kesempatan hari ini diwakilkan oleh staff khususnya, Prof. Dr. Dr. Oktia Woro.K.H, M.Kes sebagai Guru Besar Kesehatan Masyarakat, dr. Adang Bachtiar, M.PH, Sc.D Sebagai Ketua IAKMI dan dr. Agustin Kusumayati M.Sc, Ph.D sebagai Ketua UKSKMI.

Dalam materinya, Walikota Semarang menunjukkan bagaimana Kota Semarang menuju Smart City dimana semua pembangunan akan segera dipercepat dan terintegrasi dengan Teknologi Informasi. Dimana salah satu pokok utamanya adalah pembangunan kesehatan. Ke depan Kota Semarang akan dibebaskan biaya berobat bagi warga yang sakit.

Materi ke dua disampaikan oleh dr. Agustin Kusumayati M.Sc, Ph.D yaitu “Profesionalisme Sarjana Kesehatan Masyarakat Dalam Pembangunan Kesehatan” sedangkan materi tentang profil pendidikan kesehatan di sekolah dasar Se-Kota Semarang disampaikan oleh Prof. Dr. dr. Oktia Woro.K.H, M.Kes.

Selain pemaparan oleh para pakar, kegiatan yang berlangsung sehari penuh ini dilanjutkan dengan presentasi oral dan poster oleh para peserta dengan topik biostatistika, epidemiologi, kesehatan lingkungan, promosi kesehatan dan ilmu perilaku, administrasi kesehatan masyarakat, gizi masyarakat, kesehatan dan keselamatan kerja, kesehatan olahraga dan pendidikan kesehatan sekolah.

Keberhasilan AIPTKMI dan IAKMI menghasilkan KomNas UKSKMI serta pengakuan Majelis Tenaga Kesehatan Indonesia (MTKI) atas profesi kesehatan masyarakat di Indonesia merupakan permulaan kebangkitan profesi ini. Tantangan berikutnya muncul baik dari institusi pendidikan, internal organisasi profesi, serta profesi kesehatan lain. Tantangan dimulai dari masih tingginya disparitas mutu pendidikan kesehatan masyarakat di Indonesia. Dari internal organisasi, IAKMI memiliki banyak agenda pengembangan profesi yang belum tercapai. Kehadiran PERSAKMI juga menjadi tantangan untuk semakin mendorong semangat IAKMI dalam pengembangan profesi. IAKMI dan AIPTKMI juga menghadapi kendala hingga sampai saat ini belum ada hasil nyata terbentunya profesi kesmas level 7 KKNI. Tantangan dari profesi lain juga tidak kalah hebat. Saat ini telah lahir jenis tenaga kesehatan baru, yaitu dokter layanan primer (DLP).  Berbagai tantangan lain juga menjadi pekerjaan rumah yang cukup berat untuk mewujudkan cita-cita profesi kesehatan masyarakat.

Memperhatikan carut marut pengembangan profesi kesehatan masyarakat di atas, maka dipandang perlu adanya forum ilmiah sebagai ikhtiar nasional pengembangan profesi kesehatan masyarakat. Forum tersebut diharapkan dapat melahirkan gagasan yang dapat memperbaiki peta jalan menuju profesi.

Semoga dengan adanya seminar ini dapat memecahkan masalah kesehatan dan dapat membantu percepatan pembangunan kesehatan di Indonesia.

Related Posts

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.