News

Category

22 Mahasiswa FH Ikuti Pembukaan Ujian Komprehensif & Skrispi Hari Ini

FH.UNNES.AC.ID – Semarang. Dekan Fakultas Hukum Unnes di melalui Wakil Dekan Bidang Akademik Dr Martitah membuka secara langsung Pembukaan Sidang Komprehensif dan Skripsi, Kamis (12/9) pagi ini di Ruang Serba Guna Dekanat FH Unnes. Pada sambutannya, Dr Maritah menyampaikan bahwa kapasitas mahasiswa FH Unnes harusnya menjadi unggulan di masyarakat. “Saudara akan layak diberikan gelar akademik...
Read More

Sosialisasi Pemanfaatan Layanan Perpustakaan FH UNNES bagi Mahasiswa Baru 2019

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Seiring dengan semakin lengkap sarana dan prasarana serta layanan yang dimiliki perpustakaan Fakultas Hukum saat ini.  Dimana saat ini perpustakaan sudah terautomasi dengan sistem aplikasi perpustakaan yaitu  SLIMS (Senayan Library Management System) yang berbasis online dan sudah terintegrasi dengan sistem otomasi UPT Perpustakaan UNNES. Sistem tersebut memudahkan mahasiswa dalam penelurusan buku secara...
Read More

Mahasiswa Baru FH UNNES 2019 harus Terbit Registrasi Administrasi & Akademik

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, “Agar mahasiswa baru bisa lulus tepat waktu selain tertib diperkuliahan, mahasiswa diwajibkan tertib registrasi administrasi dan akademik karena semuanya ada di sistem layanan UNNES”, ujar Wakil Dekan Bidang Akademik Dr Martitah MHum dalam sambutan pada Sosialisasi Layanan Akademik dan Kemahasiswaan di Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang (Rabu, 11/9). Martitah menambahkan bahwa sistem...
Read More

Erma Regita Sari Mahasiswa FH UNNES, Raih 5 Medali Emas dan 1 Perak

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Kabar baik datang dari mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang angkatan 2016 saudara Erma Regita Sari meraih 5 medali emas dan 1 perak dalam ajang kejuaran IPB Archery Open tanggal 6 s.d 8 September 2019 di Bogor. Mahasiswa kelahiran Purworejo Jawa Tengah ini merupakan Tim Panahan dari Universias Negeri Semarang yang sudah...
Read More

Sikap tegas FH UNNES menolak Revisi Undang-Undang KPK

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang melalui Pusat Studi Pendidikan Anti Korupsi Menyatakan dengan Tegas Menolak Segala Bentuk Pelemahan KPK. Pernyataan ini disampaikan civitas akademika, Senin (9/9) di Halaman Dekanat Fakultas Hukum UNNES. Sikap tegas menolak revisi Undang-Undang KPK ini didasarkan adanya rencana revisi Undang-Undang KPK yang telah disepakati oleh DPR dalam rapat...
Read More

Dosen Bagian Perdata-Dagang FH UNNES ikuti Workshop Hukum Lingkungan II Tahun 2019 (Jawa dan Kalimantan)

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Dosen Fakultas Hukum Bagian Perdata Dagang Bapak Ubaidilah Kamal, S.Pd.,M.H mewakili Fakultas Hukum UNNES mengikuti workshop Hukum Lingkungan II yang diselenggarakan Oleh Fakultas Hukum Universitas Indonesia (UI) selama tiga hari mulai tanggal 28 – 30 Agustus 2019. Untuk Menfasilitasi dan melatih Dosen-Dosen Hukum Lingkungan di seluruh Indonesia mengenai perkembangan terbaru isu-isu, teori...
Read More

Peningkatan Kualitas & Ranking Jurnal FH UNNES, Gugus Jurnal Adakan Workshop

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Sebanyak 20 pengelola jurnal di lingkungan Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang mengikuti kegiatan Workshop Kebijakan Publik dan Penguatan Tata Kelola Jurnal Hukum yang diadakan Gugus Jurnal FH UNNES, Kamis (5/9) di Ruang Senat, Fakultas Hukum Kampus Sekaran Gunungpati. Dalam sambutanya, Dekan yang diwakilkan Ibu Dr. Martitah, M.Hum selaku Wakil Dekan Bidang Akademik...
Read More

FH UNNES Terjunkan 293 Mahasiswa PKL di Instansi Pemerintah dan Swasta

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang (UNNES) melalui Gugus Kerjasama, PKL dan KKL menerjunkan sejumlah 293 mahasiswa Praktik Kerja Lapangan (PKL) Tahun 2019, dilepas Dekan Fakultas Hukum UNNES yang diwakilkan oleh Wakil Dekan Bidang Akademik Dr. Martitah MHum di Ruang Aula Gedung K3 Lantai 3, Kampus Fakultas Hukum Sekaran, Kamis (05/09). Mahasiswa KKN...
Read More

Implementasi Visi Internasionalisasi, FH UNNES Gelar Internasional Conference

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Setelah sukses menyelenggarakan Konferensi tingkat Internasional sebelumnya, Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang dalam upaya mencapai peringkat World Class University melalui visi internasionalisasi, melaksanakan International Conference on Indonesian Legal Studies (ICILS), dengan mengambil tema “UTILIZING LOCAL WISDOM FOR STRONGER DEMOCRACY AND SUSTAINABLE DEVELOPMENT”. Pada konferensi kedua yang dilaksanakan pada tanggal 4 September 2019...
Read More

Training Legislatif Dasar Fakultas Hukum : Menciptakan Kader Legislator Muda Yang Handal, Demokratis, Solutif dan Aspiratif”

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Pada hari Minggu tertanggal 3 November 2019, Dewan Perwakilan Mahasiswa FH UNNES menyelenggarakan kegiatan rutin tiap tahunnya yaitu kegiatan Training Legislatif Dasar dengan tema tahun 2019 dengan mengusung tema “Menciptakan Kader Legislator Muda Yang Handal, Demokratis, Solutif Dan Aspiratif” yang kali ini diselenggarakan di Gedung LP2M Universitas Negeri Semarang. Training Legislatif Dasar...
Read More
1 36 37 38 39 40 49

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy