News

Category

FH UNNES adakan Kuliah Umum bersama Kepala Kejaksaan Negeri Kota Semarang

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang (UNNES) bekerjasama dengan Kejaksaan Negeri Kota Semarang mengadakan kegiatan kuliah umum untuk mahasiswa program sarjana, Kamis (16/12) secara daring melalui aplikasi zoom. Hadir sebagai narasumber langsung Kepala Kejaksaan Negeri Kota Semarang Bapak Transiswara Adhi SH M.Hum. Kegiatan dihadiri oleh Dekan Fakultas Hukum Dr Rodiyah S.Pd SH MSi,...
Read More

Tasyakuran Wisuda 109, Kesantunan Publik harus dimiliki Alumni

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Dekan Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang (UNNES) Dr Rodiyah SPd SH MSi mengatakan kesantunan publik sangat penting dimiliki oleh mahasiswa pada saat ini. “Kesantunan Publik harus dikedepankan dalam setiap langkah dan tindakan kita, guna mencegah permusuhan dan kebencian yang mengarah pada perpecahan. Kemerdekaan bukan hanya disuarakan namun juga dirasakan, dengan kesantunan publik...
Read More

Lagi, 3 Mahasiswa FH UNNES Mengharumkan Reputasi di Kacah Nasional dan Internasional

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Diki Mardiansyah, Debby Fitriana dan Malik Akbar Mulki Rahman, 3 mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang (UNNES) tersebut memberikan kebanggan kepada lembaga melalui reputasi pada ajang kompetisi tingkat nasional dan internasional yang memenangi kejuaraan dan penghargaan. Untuk reputasi nasional, ada Diki Mardiansyah mahasiswa FH UNNES Angkatan 2018 yang telah meraih Juara 2...
Read More

FH UNNES Mendapat Peringkat Kinerja Terbaik 1 Katagori IKU 1 dan IKU 6

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang mendapat Peringkat Kinerja Terbaik 1 dalam katagori pencapaian IKU 1 Presentase lulusan S1 dan D4/D3/D2 yang berhasil mendapatkan perkerjaan, melanjutkan studi, atau menjadi wiraswasta dan IKU 6 Presentase Program Studi S1 dan D4/D3/D2 yang melaksanakan kerjasama dengan mitra. Penghargaan ini diberikan dari Universitas ke FH UNNES dalam...
Read More

Tim UKM Lex Scientia FH UNNES Berhasil Meraih Silver Medal dalam Event International Invention & Innovation Competition

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Prestasi membanggakan diraih mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang melalui UKM Lex Scientia yang berhasil meraih Silver Medal dalam Ajang nternational Invention & Innovation Competition yang diselenggarakan oleh MNNF Network Malaysia 20-21 November 2021. Mereka yakni, Gilang Ramadhan, Ayu Putri Rainah PB, Heny Rosidah, Ahsana Nadiyyah dan Asep Berlian L dengan dosen...
Read More

FH UNNES Berkomitmen Berikan Pendidikan Hukum Bereputasi Internasional

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Universitas Negeri Semarang (FH NNES) berkomitmen untuk memberikan pendidikan hukum yang memiliki reputasi internasional dengan tetap memegang teguh nilai keadilan sebagai nilai utama dalam memberikan pendidikan hukum kepada mahasiswa. Dekan Dr Rodiah menuturkan, selama 14 tahun FH UNNES telah mengabdi pada bangsa untuk mencerdaskan putra-putri ibu pertiwi dan bertekad membangun dan bertahan berkiprah...
Read More

FH UNNES Bersholawat, Mengukuhkan Kecintaan Kepada Nabi

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Serangkaian Kegiatan Dies Natalis ke 14 Fakultas Hukum Universitas Negeri semarang (UNNES) diperingati dengan meriah, meskipun di tengah situasi pandemi. Kali ini Fakultas Hukum UNNES menyelenggarakan kegiatan FH UNNES Bersholawat, Jumat (26/11) di Ruang Aula Gedung K3 Fakultas Hukum UNNES. Tema yang diusung tahun ini bertajuk “Rindu Bersholawat Bersama Keluarga Besar Fakultas...
Read More

Pelaksanaan Audit Mutu Internal (AMI) di FH UNNES Berjalan dengan lancar

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang (UNNES) telah melaksanakan visitasi oleh Auditor pada kegiatan Audit Mutu Internal (AMI) yang berjalan dengan lancar. Kegiatan dilaksanakan secara daring melalui zoom meeting, Selasa ( 23/11). Bertindak sebagai auditor dalam visitasi Audit Mutu Internal (AMI) di Fakultas Hukum UNNES yakni Ibu Dra. Diah Vitri Widayanti, DEA dari...
Read More

Perkuat Implementasi Program MBKM, FH UNNES menerima Kunjungan Kerjasama Universitas Borneo Tarakan

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang (UNNES) menerima kunjungan dari Universitas Borneo Tarakan (UTB), Senin (22/2021). Kunjungan dilangsungkan di Ruang GSG lantai 3 Dekanat Fakultas Hukum UNNES. Kegiatan yang dilangsungkan merupakan kegiatan kerjasama antara Fakultas Hukum UNNES dengan Fakultas Hukum Universitas Borneo Tarakan terkait program MBKM (Merdeka Belajar Kampus Merdeka). Hadir dalam Rombongan...
Read More

Resmi Dibuka Pendaftaran PKPA FH UNNES Angkatan IV

FH.UNNES.AC.ID – Semarang, PKPA FH Universitas Negeri Semarang telah membuka kembali pendaftaran untuk angkatan IV, pendaftaran dibuka sampai tanggal 10 Desember 2021. PKPA FH UNNES kampus berpengalaman menyelenggarakan PKPA secara online/daring. Ada beberapa alasan kenapa harus memilih PKPA FH UNNES, diantaranya yang pertama PKPA FH UNNES adalah penyelenggara PKPA terpercaya yang bekerjasama dengan PERADI dibawah...
Read More
1 15 16 17 18 19 49

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy