Beri Kemudahan Mahasiswa dengan Sibima

Universitas Negeri Semarang/Berita/Beri Kemudahan Mahasiswa dengan Sibima

Untuk meningkatkan pelayanan mutu Universitas Negeri Semarang (Unnes), khususnya kemudahan mahasiswa melakukan bimbingan dengan dosen wali, Badan Penjaminan Mutu (BPM) Unnes meluncurkan sistem baru yaitu Sistem Informasi Bimbingan Akademik (Sibima).

Sistem online ini diperuntukkan seluruh mahasiswa Unnes, akan diberlakukan mulai semester genap 2013/2014. selain itu juga diluncurkan Sistem Informasi Audit Manajemen Internal (Siami), kick off implementasi ISO LP3, PPs, BAPK dan Badan Konservasi, Rabu (18/12) di Ruang Senat rektorat kampus Sekaran.

Rektor Unnes Prof Dr Fathur Rokhman MHum, saat peluncuran mengatakan, kick off dalam bahasa olahraga berarti menendang bola, siap dimainkan, kalau mau naik kendaraan menghidupkan mesin, selanjutnya apakah mampu menjalankan atau tidak.

Ia menyampaikan, Sibima dan Siami diluncurkan demi meningkatkan budaya mutu di Unnes, silahkan dijalankan dengan baik. “Sebagus apa pun sistem, akan sangat tergantung pada sumber daya manusia,” ujarnya.

Hadir dalam acara ini, Rektor, PR I, PR III, Direktur PPs, Ketua Lembaga, Kepala Badan, Gugus Penjaminan Mutu, Badan Konservasi dan Ketua Jurusan.

Kegiatan yang digagas badan penjaminan mutu ini, diawali dengan peluncuran sistem baru, kick off implementasi ISO serta sosialisasi sistem baru tersebut.

Related Posts

4 Responses
  1. agung

    Dengan dikembangkannya 2 sistem baru diatas menambah daftar SIM yang dikembangkan Unnes, dan akan semakin bermanfaat apabila semua SIM diarahkan menjadi decision support systems (DSS) yang memberi kemudahan kepada semua pemangku kepentingan dalam mengunakan semua data dan informasi yang dihasilkan untuk pengambilan kebijakan dan keputusan. Selamat buat Mas Luthfi dan Mas Kiki sebagai pengembang SIM.

  2. airin

    sebelumnya saya ucapkan selamat tapi pertnyaan ini akan selalu muncul seiring sistem2 baru yang ada,
    apakah yakin sistem baru ini akan berpengaruh?akan memudahkan?sistem tanpa sdm yang (saling) memahami justru akan lebih menghambat dr yg manual.contohnya siskripsi sitedi….byk yg sdh selesai bimbingan tapi krn dosen yg lama mengisi, sidang ujian mjdi terkendala kemudian wisuda molor…mohon ditindaklanjuti,trims

  3. sriharyono

    Sejalan dengan perkembangan, menuntut SDM di Unnes harus lebih mendekatkan diri dengan IT, sehingga harapan lebih maju secara lebih efisien dapat segera terwujud, dan contoh kasus sdri Airin tidak terjadi lagi…justru dapat mendorong mahasiswa lulus tepat waktu dengan hasil memuaskan

  4. Untuk keperluan dosen memenuhi kewajiban mengisi Beban Kerja Dosen( BKD) salah satu diantaranya adalah Bimbingan Dosen kpd Mahasiswa. Sebagai Dosen Wali para dosen selain membimbing secara langsung juga secara elektronik menyetujui dan memvalidasi sks yang diambil mahasiswa bimbingannya. Sayangnya tugas yang sudah dilakukan dosen ini tidak bisa secara otomatis masuk di BKD ? Para mahasiswa kemarin saya minta untuk pro aktif membuka Sibima dan mengisi format yang ada agar yang sudah kita lakukan selama ini dihargai sebagaimana mestinya, ternyata sulit atau tidak bisa login…Benarkah ??? Trimakasih….Salam Konservasi

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.