Pengumuman Hasil SNMPTN Dimajukan

Universitas Negeri Semarang/Berita/Pengumuman Hasil SNMPTN Dimajukan

SEMARANG, KOMPAS.com – Koordinator Wilayah II Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri Sudijono Sastroatmodjo mengatakan, pengumuman hasil SNMPTN jalur tulis dimajukan pada Jumat (6/7/2012).

“Rencana semula, pengumuman dilakukan pada 7 Juli 2012. Namun, karena seluruh prosesnya sudah selesai, daripada ditunda-tunda maka diajukan pada 6 Juli 2012 pukul 19.00 WIB,” kata Sudijono di Semarang, Kamis (5/7/2012).

Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) itu mengaku baru saja mengikuti rapat evaluasi pelaksanaan SNMPTN 2012 di Jakarta, salah satunya menyepakati pengumuman SNMPTN dimajukan dari jadwal semula. Meski demikian, jadwal pengumuman di website SNMPTN masih tercantum pengumuman pada Sabtu (7/7/2012) pukul 19.00.

Menurut Sudijono, pengumuman hasil SNMPTN tulis bisa dilakukan lebih awal karena proses penilaian SNMPTN tulis ternyata selesai lebih cepat dari rencana sehingga calon mahasiswa bisa segera mengetahui hasilnya. “Karena prosesnya memang sudah selesai dan final, kenapa harus menunggu? Alasannya ya itu saja. Tentunya, lebih cepat akan lebih baik, apalagi semua prosesnya memang sudah selesai,” ujarnya.

Berkaitan dengan pengumuman SNMPTN tulis, ia mengimbau para pendaftar yang dinyatakan tidak lolos tidak perlu berkecil hati. Masih ada kesempatan masuk perguruan tinggi negeri (PTN) melalui jalur mandiri.

Sudijono mengatakan, tahun ini Unnes menjaring mahasiswa baru melalui tiga jalur masuk, yakni SNMPTN jalur undangan maupun tulis serta jalur mandiri yang disebut Seleksi Penerimaan Mahasiswa Unnes (SPMU). “Karena itu, bagi mereka yang tidak lolos SNMPTN undangan dan tulis, jangan patah semangat, masih ada kesempatan lewat SPMU. PTN-PTN lain juga membuka jalur mandiri sehingga masih terbuka kesempatan,” katanya.

Demikian pula bagi mahasiswa yang tidak mampu secara ekonomi, kata Sudijono, tersedia 1.500 beasiswa Bidik Misi di Unnes yang dibagikan lewat tiga jalur masuk, yakni SNMPTN undangan, SNMPTN tulis, dan jalur mandiri.

Ketua Panitia Lokal 42 SNMPTN Semarang Hertanto Wahyu Subagyo juga membenarkan bahwa pengumuman hasil SNMPTN tulis dimajukan pada 6 Juli 2012 dari jadwal semula yang direncanakan pada 7 Juli 2012. “Proses penilaian memang sudah selesai dilakukan, tidak ada masalah apa pun. Semua berlangsung lebih cepat sehingga hasilnya bisa diketahui lebih cepat,” kata Pembantu Rektor I Universitas Diponegoro Semarang itu.

Sumber: Kompas.com

Related Posts

15 Responses
  1. TIYAS

    Aku berharap banyak dari UNNES. Semoga aku dan semua yang berharap sepertiku mendapatkan kesempatan untuk melanjutkan pendidikan di UNNES.Amin.

  2. setyowati

    asalamu’alaikum saya kmarin mngikuti snmptn jlur tulis tp waktu saya membuka hsilnya tdak bisa krna ada trobel d identitas sya,solusinya itu gmna?

  3. novi anggita ningtyas

    maaf mau tanya..saya diterima unnes lewat snmptn tulis…sudah melakukan regristrasi online…tpi pada waktu pengisian data ada yang salah..tpi dah di validisasi…apa bsa diubah atau kena sanksi atau gmna…apakah data yang masuk ke unnes cuma data yang waktu pengisian pertama kah?atau kemungkinan gagal karna data tidak sama?mohon solusinya

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

Accessibility Toolbar

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.