Olahraga Tonnis Butuh Wadah Organisasi

Universitas Negeri Semarang/Berita/Olahraga Tonnis Butuh Wadah Organisasi

Olahraga Tonnis ini setelah saya amati ternyata lebih mudah dari pada olahraga tenis. Kalau mendidik tenis itu basiknya katakanlah dua tahun. Namun di tonnis tidak begitu, hanya baru beberapa kali main saja seseorang sudah bisa menguasai permainan tonnis.

Wakil Ketua Pengurus Pusat Persatuan Tenis Seluruh Indonesia (PP Pelti) Yayuk Basuki menyampaikan itu disela-sela pertandingan Tonnis Piala Rektor VI, Sabtu (22/3) di halaman auditorium kampus Sekaran.

Sebab, kata Yayuk Basuki (mantan pemain tenis nomor satu Indonesia) olahraga tonnis itu mirip dengan batminton atau bulutangkis. Jadi semua lapisan masyarakat bisa memainkan. Selain itu tonnis juga bisa dimainkan dimana saja misalnya di halaman, di jalan dan sebagainya.

“Tonnis ini lebih bisa dikembangkan pada olahraga masyarakat. Jadi masyarakat semua bisa terjun ke olahraga ini makanya harus ada wadah organisasinya supaya teratur,” tegas Yayuk Basuki yang nama lengkapnya Nani Rahayu Basuki.

Untuk itu, kata Yayuk Basuki, tonnis ini harus didaftarkan dulu wadahnya, apakah ke KONI, ke Menpora atau yang lain supaya diakui. Jika sudah mendapat pengakuan untuk mengembangkan olahraga tonnis ini bisa lebih luas.

“Kalau pesertanya sudah banyak, peminatnya juga sudah banyak, saat ini animonya bagus, malah lebih bagus dari pada tenis mengapa tidak kita buat wadah sendiri,” kata Yayuk Basuki.

Dari olahraga tonnis ini, Yayuk Basuki berharap, muncul bibit-bibit unggul mengembang ke tenis.

Sementara itu, Tri Nurharsono MPd dosen Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (PJKR) Unnes pencipta olahraga tonnis menyampaikan, saat mengajar tenis dilapangan apabila tidak didasari dengan tonnis maka hasilnya STMJ (sekali tamplek mati jengkel).

Sehingga, kata Tri Nur, saya kembangkan tonnis karena tonnis ini sangat mudah sekali dipermainkan harapannya bisa dikembangkan ke pelosok-pelosok karena tonnis ini mudah, murah, meriah dan bisa dimainkan siapa saja mulai dari anak SD, SMP, SMA dan sederajat, serta orang dewasa.

“Tonnis ini munculnya berasal dari akademisi dari penelitian-penelitian, dari situ kemudian kita kembangkan bulan November 2009 mendapat hak cipta dari Kemenhum dan HAM RI,” kata Tri Nur.

Related Posts

2 Responses
  1. Ardiansyah

    sangat setuju dengan komentar beliau yayuk basuki,supaya tonnis dapat berkembang pesat di seluruh plosok Indonesi.Salam Olahraga

  2. Sri Haryono

    Maju terus dan pantang mundur pak dhe tri…siapa lagi kalau tidak panjenengan yang berjuang…dan lembaga sudah seharusnya tetap mendukung. Memang untuk “Tonnis” adalah tantangan, karena bangsa kita ini untuk pengembangan olahraga baru senangnya meniru yang sudah ada, meskipun itu sebenarnya adalah mainan anak-anak indonesia…hidup olahraga Unnes dan Indonesia

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.