Kehangatan di Manggarai, Keceriaan SM-3T di Ende

Universitas Negeri Semarang/Berita/Kehangatan di Manggarai, Keceriaan SM-3T di Ende

Dua hari sudah lawatan Rektor Unnes Prof Sudijono Sastroatmodjo ke  wilayah pengabdian Sarjana Mendidik di Daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal (SM-3T) di Nusa Tenggara Timur (NTT). Apa yang bisa dicatat?

“Jika enam bulan lalu masih terlihat wajah ragu dan takut sebelum diberangkatkan, kini keraguan itu sudah tidak tersisa lagi. Yang ada hanya kemantapan dan keceriaan di wilayah pengabdian,” ungkap Rektor di hadapan 94 SM-3T asal Unnes yang tengah mengabdi di Kabupaten Ende, saat ramah tamah di sebuah rumah makan.

Di tengah-tengah acara itu, Rektor yang disertai Pembantu Rektor IV Prof Fathur Rokhman dan Sekretaris PPG Dr Isti Hidayah untuk beberapa saat bersama beberapa SM-3T bertemu dengan Bupati Ende Don Bosco M Wangge.

“Jangan seratus, seribu SM-3T pun akan kami terima dengan tangan terbuka karena kehadiran mereka sungguh-sungguh bermanfaat, terutama untuk mangatasi kekuranagn guru di daerah ini,” kata Bupati.

Di Manggarai
Di Kantor Kabupaten Manggarai, sudah terasa kehangatan sejak awal penyambutan. Diterima oleh Bupati dan Wakil Bupati, keakraban serta merta terbangun.

Sejenak duduk di ruang pertemuan yang merupakan rumah adat Manggarai, Rektor dan PR IV sudah disambut dengan penyerahan ayam jantan dan kendi berisi air nira oleh tetua adat setempat. Sebelumnya, dengan duduk bersimpuh di atas tikar, di depan kursi Rektor dan rombongan, tetua adat yang didampingi dua lelaki dalam balutan pakaian adat, menyampaikan ucapan selamat datang sekaligus doa pengharapan dalam bahasa Manggarai.

“Ayam jantan dengan warna dominan putih dan kendi berisi air enau melambangkan kepolosan hati kami menerima Pak Rektor dan rombongan. Dengan diterima, kami juga ingin katakan kepada leluhur bahwa yang datang ini bukan orang lain, melainkan bagian dari kita sendiri yang membawa kebaikan, sehingga nanti leluhur tak perlu bertanya-tanya dan mengusap-usap Pak Rektor dan rombongan lagi,”  terang Wakil Bupati yang juga tak lupa mengenakan jas serta kopiah bermotif Manggarai kepada Rektor. Pakaian yang sama juga dikenakan kepada anggota rombongan.

Wakil Bupati juga mengemukakan, sambutan tersebut tak lepas dari kebaikan yang telah diberikan Unnes dengan mengirimkan 93 SM-3T. “Kebaikan diterima dengan kebaikan. SM-3T telah membuat rakyat kami tahu ke mana barat dan ke mana pula timur,” katanya.

Related Posts

9 Responses
  1. dedi

    wah, mana ini fotonya….
    Saya dengar tim SM-3T dari jalur UNESA Surabaya mengumpulkan essay para peserta SM-3T tentang pengalaman-pengalaman berharga selama mengikuti program SM-3T di Sumba Timur (penempatan SM-3T UNESA hanya di Sumba Timur) untuk dirangkum dalam sebuah buku. Mirip dengan program Indonesia Mengajar, yang kini pengalaman para pesertanya dalam mengajar siswa2 di pelosok negeri dapat dinikmati dalam buku berjudul Indonesia Mengajar. bagaimana dengan UNNES, apakah begitu juga? atau mungkin yang lain?
    Tks.

  2. bagala

    hanya sekedar klarifikasi bahwa peserta sm3T dr manggarai berjumlah 91 orang bukan 93. salam maju bersama sm3t manggarai.

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.