Kabag Kepegawaian Sri Sudiyati Purnatugas

Universitas Negeri Semarang/Berita/Kabag Kepegawaian Sri Sudiyati Purnatugas

Rektor Universitas Negeri Semarang (Unnes) Prof Sudijono Sastroatmodjo melepas Dra Sri Sudiyati MPd, Kepala Bagian Kepegawaian dan Sugimin, tenaga administrasi Fakultas Ilmu Pendidikan untuk memasuki masa purnatugas. Pelepasan dilakukan di ruang rapat rektor kampus Sekaran, Selasa (1/11).

“Universitas bisa besar seperti sekarang ini berkat dukungan keluarga dan pengabdian yang luar biasa dari Bapak/Ibu sekalian. Universitas tidak bisa memberikan imbalan yang sebanding dengan apa yang Bapak/Ibu perbuat selama bekerja di lembaga konservasi ini,” kata Rektor.

“Kami atas nama lembaga mengucapkan terima kasih dan mohon maaf sebesar-besarnya apabila dalam melayani kurang berkenan di hati Bapak/Ibu sekalian. Semoga pengabdian yang luar biasa ini juga bisa diteruskan di tengah-tengah masyarakat sehingga terjalin hubungan yang harmonis di antara kita,” kata Rektor.

Senada dengan Rektor, Pembantu Rektor Bidang Administrasi Umum (PR II) mengatakan, lembaga ini merasa kehilangan karena yang dilepas adalah Kabag Kepegawaian yang notabene kritis, lincah, berani membantah, dan memberi saran namun perpegang teguh dengan peraturan sehingga bisa untuk kemajuan lembaga.

Komentar yang sama diucapkan Dekan FIP Drs Harjono. “Dra Sri Sudiyati sewaktu bekerja di FIP itu ibarat Srikandi: keras, lincah, trengginas, dan gesit dalam segala hal demi kemajuan bersama,” katanya.

Apa pula komentar Sri Sudiyati atas penilian terhadap dirinya itu? “Saya memang pegawai paling nakal, karena sering membantah, tapi saya membantah itu ada dasarnya. Saya juga keras dalam membimbing demi kelancaran pekerjaan dan tugas biar cepat selesai,” kata Sudiyati.

Tidak lupa dia menyampaikan permintaan maaf atas kekilafan dan kekurangan semasa bekerja di Unnes. “Semoga Unnes lebih berkembang sesuai dengan visi dan misi Sehat, Unggul, dan Sejahtera (Sutera),” katanya.

Related Posts

5 Responses
  1. Sri Rejeki Urip

    Alhamdulillah ya Mbak Titik, memasuki purnatugas dalam keadaan sehat, segar, dan semakin cantik. Itu karunia Allah. Selamat menikmati purnatugas dengan keluarga. Semoga Allah memberikan usia yang barokah. Amin.

  2. Yunan Sang Alumni

    Nderek bingah, sampun kawisudan purna tugas kanti selamet ibaratnya “tanpa cacat” dan lulus dengan predikat “sangat memuaskan”
    Yang jelas teman2 alumni senang, karena insya allah akan makin banyak waktu untuk (sekarang, gilirane) “mikirke” alumni , ya mbakyu….

    Salam spesial dari seluruh rekan2 DPP IKA Unnes

  3. fachrurrozie

    sugeng Ibu, pengabdian kepada lembaga secara formal memang telah usai namun secara informal, kiprah Ibu sangat2 kami harapkan, terima kasih & mhn maaf atas salah & khilaf. Semoga Allah SWT selalu memberkahi, Amin

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.