Wapres: Perlu Disusun Kurikulum Pendidikan Pramuka

Universitas Negeri Semarang/Berita/Wapres: Perlu Disusun Kurikulum Pendidikan Pramuka

Seperti halnya penyelenggaraan pendidikan umum, kegiatan pramuka pun perlu memiliki kurikulum. Kualitas pembina tiap gugus depan pun perlu ditingkatkan.

Hal itu diungkapkan Wakil Presiden RI Budiono, Sabtu (26/4),  saat hadir di Universitas Negeri Semarang dalam Sosialisasi Undang-Undang Gerakan Pramuka.

“Kita harus siapkan segera kurikulum pendidikan kepramukaan, tahun ini juga. Kantor Wapres siap untuk melakukan dukungan sepenuhnya bagi setiap upaya untuk merevitalisasi gerakan pramuka,” kata Wapres yang segera disambut tempik sorak peserta.

Wapres menyatakan kemasan yang menarik  dan kreatif merupakan jawaban atas kebutuhan performa pramuka masa kini. “Karena itu, kurikulum pramuka yang mengakomodasi kebutuhan itu sangat diperlukan. Kurikulum itu kemudian disebarluaskan ke sekolah. Nah, kalau ini PR buat Mendiknas,” katanya.

Menurut Wapres, penyusunan kurikulum merupakan jawaban mendesak atas kebutuhan untuk merevitalisasi gerakan pramuka. “Revitalisasi harus kita upauyakan tahun ini juga  dengan menyusun kurikulumnya,” katanya.

Seusai pembukaan, Dede Yusuf mrngrmukakan, revitalisasi yang dapat mengubah performa pramuka memang patut diupayakan dari sisi kurikulum. Kandungannya, inovasi paket pendidikan pramuka semacam ketangkasan kepanduan perlu diadaptasi, seperti yang tengah dilakukan kwartir daerah Jawa Barat.

”Permainan yang ada di pramuka harus gaul juga. Bisa saja manfaatkan skateboard, surfing, rifting, yang disukai kaum muda. Itu kan sebenarnya mirip dengan permainan pramuka,” jelas Ketua Kwarda Jabar itu.

Seusai pembukaan, Dede Yusuf pun mengemukakan inovasi yang tengah dilakukan daerahnya terhadap isu pramuka gaul. Menurutnya, sudah tercipta ring back tones (RBT) lagu-lagu pramuka, yang mudah diterima kaum muda. Genre lagu pun variatif, mulai dari pop sampai country. Selain dikemas dalam RBT, lagu itu dapat diakses lewat radio online. Yang paling populer, salah satunya adalah lagu Jangan Takut Jadi Indonesia, yang dicipta dan dinyanyikan oleh Charlie ST 12.

“Nah, itu yang seharusnya ada dalam kurikulum pendidikan pramuka. Gaul, tapi berkarakter kepanduan, tetap sesuai dengan trisatya,” ungkapnya.

Related Posts

5 Responses
  1. Selamat datang Kak Budiono-Wapres, selaku Majelis Pembimbing Nasional Gerakan Pramuka di Gugus Depan 14-111-14-112 Universistas Negeri Semarang. Dengan satya pramuka dan darma pramuka kami siap mengawal dan membangun karakter generasi muda!!!

    Selamat datang Kak Dede Yusuf-Wagub Jabar selaku Ketua Kwartir Daerah Jawa Barat, kami siap merevitalisasi gerakan pramuka yang lebih “njamani”. Seperti lambang pramuka “tunas kelapa” yang akan mudah menyesuaikan diri dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.

  2. khoirul umam

    Salam Pramuka…superr sekali…sy jadi semakin bangga menjadi anak Indonesia dan anggota Gerakan Pramuka. Karena Pramuka sebuah gerakan, mari kita segera bergerak….tentunya ke arah yang lebih baik…salam

  3. Ahmad Abdul Syukur

    Mari pramuka UNNES bersatu dalam kebersamaan dengan mensukseskan PERJUSAMI dalam rangka SOSIALISASI UU NO. 12 THUN 2010….. Tunjukkan dan buktikan bahwa dengan semangat kebersaaan kita BISA….

  4. Rusdianto.AR

    Sepakat…memang penting revitalisasi mengingat konteks suasana zaman udah berubah jadi harus di sesuaikan dg perkembangan yang ada……

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.