Angkatan 2010 Bebas dari 13 Item Biaya

Universitas Negeri Semarang/Berita/Angkatan 2010 Bebas dari 13 Item Biaya

Mahasiswa Unnes angkatan tahun akademik 2010/2011 tetap akan bebas dari 13 item, sebagaimana yang harus dibayar oleh angkatan sebelum dan sesudahnya. Itu sebagai konsekuensi dari relatif lebih tingginya sumbangan penyelenggaraan lembaga (SPL) yang mereka bayarkan.

Hal itu ditegaskan kembali oleh Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan Prof Masrukhi di depan para dekan, pembantu dekan bidang administrasi umum, dan pembantu dekan bidang kemahasiswaan seuniversitas ini, di rektorat kampus Sekaran, Senin (18/7).

“Dengan SPL yang telah mereka bayarkan, mahasiswa angkatan 2010 pada saatnya nanti tidak perlu lagi membayar biaya praktik pengalaman lapangan (PPL) bagi mahasiswa kependidikan dan praktik kerja lapangan (PKL) bagi mahasiswa nonkependidikan. Bebas juga dari pembayaran biaya kuliah kerja nyata (KKN),” katanya dalam pertemuan yang juga dihadiri Pembantu Rektor Bidang Administrasi Umum Drs Wahyono MM.

Kepada jajaran pemimpin di kampus, terutama para pembantu dekan bidang kemahasiswaan, PR III ini berharap mereka menginformasikan kembali kepada para mahasiswa tentang hal itu. “Sebab, sampai saat ini masih timbul keraguan di kalangan mahasiswa tentang hal ini,” katanya.

Semua pihak, lanjut Prof Masrukhi, sudah semestinya melakukan pengawalan atas implementasi kebijakan tersebut. “Tidak hanya pemimpin pada tingkat universitas dan fakultas, tetapi juga jurusan, bahkan para fungsionaris lembaga kemahasiswaan,” katanya.

PR III kemudian memerinci 13 item biaya yang dibebaskan dari kewajiban untuk membayarnya bagi mahasiswa angkatan 2010. Selain PPL/PKL dan KKN, sebelas item lainnya adalah wisuda, program pengenalan akademik dan kemahasiswaan (PPAK), orientasi kepramukaan perguruan tinggi (OKPT), jaket almamater, tes kesehatan, dana kesetiakawanan, ansuransi, ujian skripsi, pengambilan ijazah, dan legalisasi ijazah.

Related Posts

15 Responses
  1. vita

    kalau PKL/PPL, KKN, wisuda mah wajar-wajar saja… kok KKLnya kagak sekalian…???
    orang saya dulu OKKA, ujian skripsi, pengambilan ijasah dll-nya saja gratis kok…
    padahal dulu cuma bayar 3jt doank…
    kasihan lah para adik-adiku yg sudah bayar mahal….

  2. mita

    kalau KKL itu emang kebijakan dari fakultas masing-masing, karena tidak semua fakultas melaksanakan KKL, hanya beberapa fakultas saja, jadi wajar jika mereka harus membayar lagi.

  3. Assalamualaikum wr.wb
    Yth. Pak Rektor Unnes, maap sblmnya prtnyaan sya ckup pedas,
    SPL 9-15 juta utk mengkover 13 bidang kgtan.
    apa yg mnjadikan jaminannya jk 2,5-3 tahun kedepan memang tdk mmbyar ke 13 item itu…..kami takutnya nantinya bpk lupa2 ingat..trims
    Unnes Konservasi!!!

  4. Nelly

    Bagi para mahasiswa angkatan 2010 hal tersebut dirasa masih kurang. Bisa saja angkatan sebelum dan sesudahnya mendapatkan fasilitas yang serupa kan? Mohon keterbukaan dari pihak unnes mengenai berbagai rincian biaya yang digunakan!.!
    Terima kasih

  5. niken

    asslm
    kalau bisa angakatan 2010 dikasih rinciannya yang lebih jelas lagi seperti angkatan 2011 sekarang ini. agar tidak timbul kecurigaan lagi.thnxs
    wss.

  6. pasca

    aslm..menurut saya memang baiknya setiap mahasiswa angktan 2010 diberi rincian dana SPL supaya semuanya jelas, wali murid pun juga tidak lagi bingung..trims

  7. ismu

    saya bingung. saya mahasiswa Pendidikan teknik elektro. ada PPL ada PKL. saya sebagai jurusan pendidikan dan juga sebagai orang TEKNIK. di atas di sebutkan
    tidak perlu lagi membayar biaya (PPL) bagi “mahasiswa kependidikan” dan praktik kerja lapangan (PKL) bagi mahasiswa “nonkependidikan”.
    di mading ada 2 edaran. yang pertama di tarik biaya 250rb yg kedua di bebaskan biaya karena sudah membayar. INI BAGAIMANA?

  8. ismu lagi

    ini makin membingungkan, saat meminta tanda tangan tentang surat pkl sekalian tanya tentang hal di atas, tetap suru bayar. trus apa gunanya mading ada 2 pengumuman? dan hal ini sangan berkebalikan?

  9. lutfi

    hampir meningkat 7jutaan(2x lipat) dana yang harus kami bayarkan…untuk jurusan lain malah ada yang lebih, jadi tolong di rinci sedetail2nya penggunaan dananya pak.. buk… biar gag ada kesalahpahaman… maturnuwun.

  10. Wicak

    Apa sebaiknya ada surat keputusan untuk rincian dana untuik angkatan 2010? daripada kita mahasiswa hanya menanti keputusan yang tidak tahu akan terealisasi atau tidak.
    terimakasih.

  11. bayu efka leigraha noor (TP2010 - 1102410017)

    Assalamualaikum wr,wb
    bapak pengurus universitas negeri semarang, kami mahasiswa angkatan 2010 mau minta kepastian nasib kami, karena kami terombang-ambing oleh isu pembayaran ppl dan kkn, tapi dosen2 pun banyak yang belum mengetahui, dan dari pihak yg berwenang belum memberi penjelasan tentang hal tersebut, kami minta kepastian

Leave a Reply

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

We are using cookies to give you the best experience. You can find out more about which cookies we are using or switch them off in privacy settings.
AcceptPrivacy Settings

GDPR

  • Privacy Policy

Privacy Policy

At unnes.ac.id, the privacy of our visitors is of extreme importance to us. This privacy policy document outlines the types of personal information that is received and collected by unnes.ac.id and how it is used.

Log Files

Like many other Web sites, unnes.ac.id makes use of log files. The information inside the log files includes internet protocol (IP) addresses, type of browser, Internet Service Provider (ISP), date/time stamp, referring/exit pages, and number of clicks to analyze trends, administer the site, track user’s movement around the site, and gather demographic information. IP addresses and other such information are not linked to any information that is personally identifiable.

Cookies

unnes.ac.id uses cookies to store information about visitors’ preferences, to record user-specific information on which pages the site visitor accesses or visits, and to personalize or customize our web page content based upon visitors’ browser type or other information that the visitor sends via their browser.

Third-party ad servers or ad networks use technology in their respective advertisements and links that appear on unnes.ac.id and which are sent directly to your browser. They automatically receive your IP address when this occurs. Other technologies (such as cookies, JavaScript, or Web Beacons) may also be used by our site’s third-party ad networks to measure the effectiveness of their advertising campaigns and/or to personalize the advertising content that you see on the site.

unnes.ac.id has no access to or control over these cookies that are used by third-party advertisers.

You should consult the respective privacy policies of these third-party ad servers for more detailed information on their practices as well as for instructions about how to opt-out of certain practices. unnes.ac.id’s privacy policy does not apply to, and we cannot control the activities of, such other advertisers or web sites.

If you wish to disable cookies, you may do so through your individual browser options. More detailed information about cookie management with specific web browsers can be found at the browsers’ respective websites.

Consent

By using our website, you hereby consent to our privacy policy and agree to its terms.

Update

This Privacy Policy was last updated on: 2023-02-14. Should we update, amend or make any changes to our privacy policy, those changes will be posted here.

Contact Us

If you have any questions, comments, or concerns about our Privacy Policy or our practices with regards to your personal information, please feel free to contact us through the contact form on our website or by emailing us at humas[at]mail.unnes.ac.id.

This Privacy Policy is intended as a general guide to our practices in collecting and using information. If there is any inconsistency between this Privacy Policy and the terms of the Service Agreement or any other terms that may apply to specific services you use, then those specific service terms shall apply.

Terms of Use

By using our website, you agree to abide by this Privacy Policy. If you do not agree with this Privacy Policy, please do not use our website. We reserve the right to update this Privacy Policy from time to time without prior notice. Please review our Privacy Policy periodically to check for changes. Your continued use of our website following the posting of changes to this Privacy Policy means that you accept the changes.

Thank you for reading our Privacy Policy. We are committed to protecting the privacy of our website visitors and will continue to update our Privacy Policy to ensure optimal protection.